Categories: News

3 Hal Utama dalam Safety Riding, Salah Satunya Jangan Sepelekan Fisik Motor

Nah, bagi kamu yang sering berkendara menggunakan motor, berikut adalah tiga hal utama yang perlu diperhatikan agar tetap aman saat berkendara:

Jangan Sepelekan Kondisi Fisik Motor

Langkah awal sebelum berkendara sepeda motor adalah selalu cek kondisi motor sebelum bepergian. Beberapa komponen yang perlu diperhatikan adalah kondisi angin ban, radiator, lampu motor, rem, dan rantai motor. Pastikan komponen tersebut dalam kondisi baik agar terhindar dari kecelakaan kendaraan.

Gunakan Perlengkapan Pelindung Ekstra untuk Badan dan Tangan

Selain area kepala dan wajah, kamu juga bisa memberikan proteksi lebih terhadap bagian tubuh lainnya yang rentan terpapar, seperti badan dan tangan. Iini penting untuk diperhatikan lantaran motor tidak memiliki body yang tertutup seperti mobil, sehingga risiko kecelakaan pada pengendara motor relatif lebih besar.

Baca Juga : Cegah Kecelakaan Lebih Banyak, Mahasiswa LSPR-Jakarta Gelar Event Online SALTING

Berbagai apparel berkendara tersedia di INVENTZO memberi perlindungan ekstra. Di antaranya ada jaket weathershield atau pun riding vest yang dapat melindungi tubuh dari terpaan angin. 

Produk-produk tersebut juga disertai aksen reflektif yang memantulkan cahaya ketika tersorot lampu kendaraan agar Anda tetap aman dan terlihat ketika berkendara di malam hari.

Baca Juga : Lagi Tren Sepeda, Polygon Hadirkan Kembali Seri Sepeda Gravel

“Selain itu, hadir pula riding gloves untuk melindungi jari dan telapak tangan saat terjadi crash, serta balaclava dan helmet cap agar kebersihan kepala senantiasa terjaga,” tambah Kiky.

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Suara Festival 2024: Bertemunya Musisi, Seniman, Budayawan dari Timur dan Barat di Bali

WARTAEVENT.com – Jakarta. Untuk kali ketiga, Suara Festival kembali akan digelar. Tidak hanya lebih menarik, penyelenggaraan Suara Festival yang dijadwalkan… Read More

2 days ago

Acara Bedah Buku dan Seminar Nasional ASEAN Berlangsung Sukses di Universitas Hazairin Bengkulu

WARTAEVENT.com – Bengkulu. Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (Fisipol) Universitas Prof. Dr. Hazairin (Unihaz) pada hari Selasa, (2/7/2024) telah mengadakan… Read More

3 days ago

AYANA Hospitality Adakan Event Wedding Showcase “Vows & Veils” Simak Tanggal dan Lokasinya

WARTAEVENT.com – Jakarta. AYANA Hospitality umumkan penyelenggaraan event "Vows & Veils" Wedding Showcase pada tanggal 13 hingga 14 Juli 2024,… Read More

3 days ago

Kenaikan Peringkat TTDI Indonesia Jadi Basis Pengembangan Sektor Parekraf di Masa Depan

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kenaikan peringkat Travel & Tourism Development Index (TTDI) Indonesia yang signifikan menjadi dasar pembangunan sektor pariwisata dan… Read More

3 days ago

Menteri Sandiaga Uno Beri Tips Hadapi Netizen +62 di Acara TERMINAL Vol. 3

WARTAEVENT.com – Ungaran. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno memberikan tips jitu dalam menghadapi netizen Indonesia yang… Read More

3 days ago

Menparekraf Sandiaga Uno Resmikan “Senandung Dewi 2024” untuk Tingkatkan Kunjungan Wisata ke Desa Wisata

WARTAEVENT.com – Jakarta. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno meresmikan "Senandung Dewi (Semarak Event Unggulan di Desa… Read More

3 days ago