Categories: Advertorial

3 Tempat Wisata Kuliner Berburu Sajian Buka Puasa di Indonesia

Kauman – Daerah Istimewa Yogyakarta

Tidak hanya dikenal sebagai kawasan religious, khususnya bagi warga Muhammadiyah, Kauman pun tersohor sebagai salah satu pasar Ramadhan legendaris di Yogyakarta. 

Sesuai dengan namanya, pasar ini berada di Kampung Kauman yang berdekatan dengan Masjid Gedhe Kauman.

Berkunjung ke tempat ini, wisatawan tak hanya disuguhi wisata religi dan sejarah tapi juga kuliner yang beragam.

Jalan A Yani Denpasar – Bali

Berkunjung ke Kauman, Yogyakarta saat Ramadhan, wisatawan tak hanya disuguhi wisata religi dan sejarah tapi juga kuliner yang beragam.

Meski mayoritas penduduk Bali memeluk agama Hindu, sentra kuliner Ramadhan juga bisa ditemui di Denpasar. Tepatnya di sepanjang jalan A Yani, Denpasar Barat. 

Di tempat ini kalian bisa menemukan berbagai makanan khas buka puasa seperti kolak pisang, es cendol, bubur kacang hijau, dan masih banyak lagi.

Bagaimana, cukup menarik wisata kuliner khas Ramadhan #DiIndonesiaAja? Sekali lagi, jangan abaikan protokol kesehatan di mana pun dan kapan pun ya! [*]

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Pameran Salihara: Wajah Indonesia dalam Relief Era Bung Karno

WARTAEVENT.com – Jakarta. Sebuah proyektor menampilkan video mengenai relief-relief yang dibangun di era Sukarno. Proyektor tersebut menampilkan salah satunya adalah… Read More

7 days ago

Gabungkan Hobi Menari dan Olahraga, Aming Jadi Instruktur Zumba Berlisensi

WARTAEVENT.com – Jakarta. Aming Sugandhi, selebritis yang dikenal dengan Aming merupakan selebriti kini aktif menekuni olahraga Zumba. Bahkan, Aming juga… Read More

7 days ago

Menikmati Braga Keren Hanya Berjalan Kaki dari Grand Dafam Braga Bandung

WARTAEVENT.com – Bandung. Jika kalian sedang berkunjung ke kota Bandung, belum sah rasanya jika belum berkunjung ke jalan Braga. Braga… Read More

1 week ago

Sajikan Rujak Cingur Naga Grand Swiss-Belhotel Darmo Jadi Juara di Festival Rujak Uleg 2024

WARTAEVENT.com – Surabaya. Menyambut hari jadi ke 731 dan sebagai upaya melestarikan kuliner khas, Pemerintah Kota Surabaya kembali menyelenggarakan Festival… Read More

1 week ago

Mengenal Lebih dalam Evolusi Arak, Hard Rock Hotel Bali Menggelar ‘Arak Fest’

WARTAEVENT.com – Bali. Guna menggali dan memperdalam kekayaan sejarah dan evolusi minuman beralkohol Bali, Arak, yang mengalami metamorphosis luar biasa… Read More

1 week ago

Hong Kong Berhasil Membawa 70 Konvensi Tingkat Global dari 12 Sektor Industri

WARTAEVENT.com – Hong Kong. Hong Kong Tourism Board (HKTB) menggelar malam apresiasi Hong Kong Convention Ambassador (HKCA) di Rosewood Hong… Read More

1 week ago