Categories: Lifestyle

Ada Kesamaan Nilai, Sibad Ditunjuk sebagai Brand Ambassador Mie Instan

Oleh karena itu, Mie Sukses’s Isi 2 meyakini bahwa ada kesamaan nilai yang bisa dibagikan yakni masyarakat Indonesia dapat menikmati mi instan berkualitas yang enak, hemat dengan porsi yang tentunya bikin puas.

Baca Juga : Di Labuan Bajo Ada La Bajo Flores Coffee, Tempat Ngopi dengan Sunset View

Hanna Kartika Basuki, Brand Manager Mie Sukses’s Isi 2 mengatakan, menyambut Siti Badriah sebagai wajah baru yang merepresentasikan Mie Sukses’s Isi 2 saat ini. 

Mie Instan Menjadi Bagian Sibad

Mie Sukses’s Isi 2 memiliki banyak varian rasa serta bumbunya pas banget untuk setiap porsinya.

Hanna yakin, kepribadian yang positif, kreatif dan talenta yang dimiliki Sibad akan menjadi inspirasi bagi anak muda dan kaum Ibu hingga pelosok Indonesia. 

Baca Juga : Hadirkan Produk Inovatif, Kini Ruangguru Memiliki 22 Juta Pengguna

”Selain itu, kisah perjalanan Siti Badriah yang sejatinya merupakan konsumen tetap mi instan untuk memenuhi kebutuhan pangannya semakin tertarik dan yakin untuk menjadikannya Brand ambassador mie Sukses’s” 

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Aston Kemayoran Tawarkan Pengalaman Meeting Unik di Pulau Pari

WARTAEVENT.com – Jakarta. Apakah kalian sedang mencari alternatif baru untuk meeting buat perusahaan yang lebih fresh dan produktif? Aston Kemayoran… Read More

2 days ago

Lebih dari 25 Ribu Masyarakat Saksikan 12 Pembalap MotoGP di Mataram

WARTAEVENT.com – Mataram. Tiga hari menjelang perhelatan Pertamina Grand Prix of Indonesia GP 2024 di Sirkuit Mandalika, Lombok Tengah, NTB,… Read More

3 days ago

FOOM dan Weird Genius Berkolaborasi Luncurkan Produk Terbaru: Smiley Edition dan Konser INHALE EXHALE

WARTAEVENT.com – Jakarta. Industri rokok elektrik di Indonesia terus berkembang pesat, dengan FOOM Lab Global sebagai pionir di industri e-cigarette… Read More

3 days ago

Jakarta Geopolitical Forum, Tegaskan Posisi Geo-Maritim Indo-Pasifik

WARTAEVENT.com – Jakarta. Jakarta Geopolitical Forum (JGF) VIII yang diselenggarakan oleh Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas) RI dan Kementerian Koordinator Bidang… Read More

3 days ago

Mendukung Industri Gim Lokal, Indonesia Unjuk Gigi di Tokyo Game Show 2024

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) terus mendukung pengembang gim asal Indonesia untuk semakin bersinar di kancah… Read More

3 days ago

#DiIndonesiaAja Travel Fair (DIATF) Kembali Digelar di Empat Kota, Ini Jadwalnya

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi bersama dengan Kementerian Pariwisata, Lembaga Penjamin Simpanan (LPS), dan Asosiasi Travel… Read More

4 days ago