Categories: News

Apa Dampak dari Rendahnya Literasi, Simak Ulasan Ini

Sementara itu pemateri ketiga, Suhandri Lariwu mengangkat topik “Memahami Batasan dalam Kebebasan Berekspresi di Dunia Digital”. Suhandri menyebutk beberapa contoh netiket dunia digital, di antaranya menulis surel dengan ejaan yang benar dan kalimat yang sopan, menghargai hak cipta, serta hindari kata-kata yang jorok dan vulgar.

Di sesi penutup, Michel Farrel Tomatala mengurai tema “Dunia Maya dan Rekam Jejak Digital”. Farrel menekankan, bahwa jejak digital dapat menimbulkan berbagai bahaya mengingat pengguna dapat mengakses dan menyebarkan informasi privasi.

Salah satu pertanyaan menarik datang dari peserta bernama Safwan yang menanyakan apakah seluruh mahasiswa sudah mendapatkan pengetahuan mengenai keterampilan digital. 

Sebagai narasumber Ica menjelaskan, mahasiswa perlu memiliki kesadaran diri untuk meningkatkan keterampilan digital, mengingat hal tersebut sangat penting di era transformasi digital ini.

Program Literasi Digital mendapat apresiasi dan dukungan dari banyak pihak karena menyajikan konten dan informasi yang baru, unik, dan mengedukasi para peserta. Kegiatan ini disambut positif oleh masyarakat Sulawesi. [*]

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Kemenparekraf dan FPTI untuk Tingkatkan SDM Wisata Panjat Tebing

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) bekerja sama dengan Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) dalam implementasi Standar… Read More

2 days ago

Runer, Catat Ini Jadwal dan Cara Daftar Taiwan Excellence Happy Run 2024 di Jakarta

WARTAEVENT.com – Jakarta. Taiwan Excellence Happy Run 2024 akan kembali diselenggarakan di Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara, pada Minggu,… Read More

2 days ago

Ini Harga Pertunjukan Udara di Bali International Airshow 2024

WARTAEVENT.com – Bali. Pameran Bali International Airshow 2024 (BIAS) resmi dibuka, Rabu, (18/9/2024), oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi,… Read More

2 days ago

Universitas Terbuka Umumkan Juara 6 Besar Finalis Lomba Esai Nasional

WARTAEVENT.com – Jakarta. Universitas Terbuka (UT) mengumumkan 6 besar finalis Lomba Esai Nasional 2024 untuk seluruh siswa dan siswi SMA/SMK/MA… Read More

3 days ago

Libur Panjang Maulid Nabi 2024: 43.096 Penumpang dan 11.080 Kendaraan Kembali dari Sumatera ke Jawa

WARTAEVENT.com – Lamsel. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat keberhasilan dalam mengelola arus balik selama libur panjang peringatan Maulid Nabi… Read More

3 days ago

MORA Group Lanjutkan Program CSR Turunkan Stunting ke Kabupaten Probolinggo

WARTAEVENT.com – Probolinggo. MORA Group kembali menunjukkan komitmennya dalam upaya penurunan angka stunting di Indonesia. Kali ini, melalui program Corporate… Read More

4 days ago