Categories: Techno

Begini Keunggulan dan Spesifikasi Honor Magic3 Series

Untuk melengkapi cipset ini, Honor Magic3 Series juga didukung OS Turbo X yang pertama kali disandingkan dengan cipset seri Snapdragon 8. OS Turbo X memiliki engine dengan latensi rendah sehingga semakin banyak aplikasi yang tetap aktif pada latar penggunaan produk.

Dibekali Baterai 4.600mAh

Dengan kapasitas baterai 4.600mAh, Honor Magic3 Series tidak terlalu sering memerlukan pengisian daya baterai. Honor Magic3 Series mendukung super charge dengan daya 66 W atau SuperCharge Wireless dengan daya 50 W. 

Privasi dan Fitur Keamanan

Sebagai bukti, Honor Magic3 Series telah dilengkapi berbagai fitur keamanan yang lebih unggul, termasuk Kamera[16] depan 3D ToF untuk fitur 3D Face ID Unlock. Fitur ini menjamin keamanan unggulan ketika Anda memindai wajah guna mengakses ponsel pintar. 

Baca Juga : Honor 7A, Ponsel Pintar Berkamera Ganda

Pemutakhiran canggih ini termasuk tampilan UX, Smart Travel, Keamanan, dan Privasi yang mempermudah penggunaan AI agar Pengguna dapat mengatur pekerjaan dan kehidupan sehari-hari secara efisien. 

Harga dan Ketersediaan Produk

Terinspirasi Magic Hour, waktu yang paling tepat untuk pengambilan gambar bagi kalangan penggemar fotografi dan sutradara film, Honor Magic3, ditawarkan mulai harga EUR 899, hadir dalam nuansa warna Golden Hour dan Blue Hour, dan terbuat dari bahan kulit sintetis.

Baca Juga : Amazfit Band 5 Menyasar Pengguna Melek Kesehatan dan Gemar Olahraga, Ini Harga dan Spesifikasinya

Honor Magic3 juga tersedia dalam warna Hitam dan Putih. Sementara, Honor Magic3 Pro, ditawarkan mulai harga EUR 1.099, hadir dalam nuansa warna Ceramic Black dan Ceramic White yang menghasilkan tampilan premium dan klasik. [*]

Page: 1 2 3 4

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Meriahkan Pesta Boneka 2024, ARTOTEL Yogyakarta Tawarkan Promo “Puppetpalooza”

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Festival ‘Pesta Boneka’ oleh Papermoon Puppet Theatre yang diadakan setiap dua tahun di Yogyakarta selalu dinantikan oleh… Read More

7 days ago

Pentingnya Perawatan Preventif: Kunci Menuju Kesehatan Masyarakat yang Lebih Baik

WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah meningkatnya prevalensi penyakit non-infeksi, pendekatan kesehatan berbasis perawatan preventif semakin menjadi perhatian. Tidak hanya mengandalkan… Read More

7 days ago

Mini Konser Gugun Blues Shelter Bius Pengunjung Cigar Lounge

WARTAEVENT.com – Jakarta. Suasana cozy langsung terasa ketika memasuki Solo Cigar Lounge dulunya di kenal dengan Solo Brasserie & Lounge… Read More

1 week ago

Novotel Jakarta Cikini Rayakan HUT Ke-5 dengan Kegiatan CSR Pencegahan Stunting

WARTAEVENT.com – Jakarta. Novotel Jakarta Cikini dengan bangga merayakan ulang tahun kelimanya melalui inisiatif Corporate Social Responsibility (CSR) yang mendukung… Read More

1 week ago

Grand Dafam Braga Bandung Raih Sertifikasi Hotel Bintang 4 dengan Manajemen Risiko Menengah Tinggi

WARTAEVENT.com – Bandung. Grand Dafam Braga Bandung berhasil memperoleh sertifikasi sebagai Hotel Bintang 4 dengan basis manajemen risiko menengah tinggi.… Read More

1 week ago

Kinerja Moncer, ASDP Catat Pertumbuhan Aset hingga 45,47% Periode 2019-2023

WARTAEVENT.com – Jakarta. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat pertumbuhan yang signifikan dalam kinerja aset dan pendapatan selama lima tahun… Read More

1 week ago