Categories: News

Bertepatan Hari Kucing Sedunia, Produk Me-O Luncurkan Rasa Khas Nusantara

WARTAEVENT.com – Jakarta. Setiap Tanggal 8 Agustus kerap diperingati sebagai  Hari Kucing Sedunia. Momen ini selayaknya dilakukan untuk memberi penghormatan hewan peliharaan paling populer di dunia.

PT Perfect Companion Indonesia selaku produsen makanan kucing Me-O, melakukan terobosan dengan meluncurkan produk Me-O Rasa Khas Nusantara. Yaitu Me-O Pouch rasa Pempek with white fish and egg dan Me-O Pouch rasa Pempek with white fish and shrimp.

Baca Juga : Memilih Minuman Kolagen Tidak Boleh Sembarangan, Simak Berikut Tipsnya

“Kita ingin Me-O jadi makanan kucing pertama yang mengangkat makanan khas nusantara. Kandung makanan ini sama dengan produk Me-O sebelumnya. Hanya rasanya aja yang beda. Supaya kucing tidak bosan dengan rasa yang itu itu aja,” jelas Branch Manager, Feny Sibuea, di Kemang Village, Jakarta Selatan, Sabtu (12/08/2023).

Dua varian tersebut berjenis wet food sehingga lebih mudah jika harus dicampur dengan dry food atau bisa langsung dimakan.

Baca Juga : Youth & Beauty Clinic Kampanyekan #MENOLAKTUATM, Yuk Ikuti Proggramnya

Feny Sibuea juga memberikan tips agar  kucing bersela untuk makan. Yaitu  pastikan tempat makanan kucing selalu dalam keadaan bersih dan jangan lupa selalu menyediakan minum yang bersih bagi kucing.

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Serunya Cooking Class Menghias Donat di Spoonful All Day Dining Bandung

WARTAEVENT.com – Bandung. Spoonful All Day Dining menghadirkan program cooking class anak yang dapat mengasah kreativitas melalui kegiatan menghias donat.… Read More

4 hours ago

Menparekraf Ajak Travel Agent Tiongkok Tingkatkan Wisata ke Indonesia

WARTAEVENT.com – Shanghai. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengundang agen perjalanan di Tiongkok untuk meningkatkan jumlah… Read More

4 hours ago

Menparekraf Sandiaga Uno Jajaki Kerja Sama Pariwisata dengan Trip.com dan Juneyao Airlines

WARTAEVENT.com – Shanghai. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno melakukan kunjungan kerja ke Trip.com dan Juneyao Airlines… Read More

4 hours ago

Kemendikbudristek Rilis Seri Monolog “Di Tepi Sejarah” Musim Ketiga dan Buku Antologi Naskah

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia (Kemendikbudristek) kembali mengangkat kisah-kisah inspiratif dari tokoh sejarah melalui… Read More

22 hours ago

Menparekraf Ungkap Jurus Jitu Penguatan Ekonomi Digital di Asia Tenggara

WARTAEVENT.com – Tiongkok. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mendorong penguatan ekonomi digital di kawasan Asia Tenggara,… Read More

1 day ago

Indonesia Ungkap Peran Ekonomi Kreatif ASEAN di Annual Meeting of the New Champions 2024

WARTAEVENT.com – Tiongkok. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno, menyoroti peran penting sektor ekonomi kreatif dalam pertumbuhan… Read More

1 day ago