Categories: Travel

Kebijakan WFB Bakal Dibuka Bulan Depan, Ini Persiapannya

WARTAEVENT.com – Bali. Setelah sempat lesu akibat pandemi Covid-19, sektor pariwisata dan ekonomi kreatif di Bali sudah siap untuk kembali bergeliat. Salah satu cara yang ditempuh adalah lewat Work From Bali (WFB).

Work From Bali merupakan salah satu kebijakan yang diambil pemerintah dalam upaya membangkitkan kembali sektor pariwisata dan ekonomi kreatif. 

Sandiaga Salahuddin Uno, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) menyebut, kebijakan WFB akan diluncurkan pada kuartal ketiga atau Juli 2021 secara bertahap.

Baca Juga : Cok Ace, Wacanakan Program “Work From Bali” untuk Turis Mancanegara

Menurutnya, Work From Bali bisa menjadi langkah yang tepat sasaran dan tepat manfaat. Sehingga diharapkan dapat membantu masyarakat Bali yang mayoritas menggantungkan lapangan kerjanya di sektor ini.

“Kita juga mendapat nilai tambah yaitu pemandangan yang indah, produktivitas meningkat, dan juga pada saat yang sama kita membantu saudara-saudara kita di Bali,” kata Menparekraf Sandiaga Uno, akhir Mei 2021.

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Rhythm Lounge & Bar: Destinasi Kuliner dan Hiburan Baru di Selatan Jakarta

WARTAEVENT.com – Jakarta. Intiwhiz International baru saja meresmikan Rhythm Lounge & Bar, sebuah destinasi terbaru yang menggabungkan kuliner dan hiburan… Read More

11 hours ago

ARTOTEL Thamrin Jakarta Tawarkan Empat Paket Pernikahan Eksklusif

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Thamrin Jakarta mempersembahkan empat pilihan paket pernikahan eksklusif yang dirancang untuk menciptakan momen pernikahan yang sempurna,… Read More

11 hours ago

PPKGBK Tegaskan Penyerahan Aset Blok 14 Setelah Berakhirnya Perjanjian dengan PT GSP

WARTAEVENT.com – Jakarta. Pusat Pengelolaan Komplek Gelanggang Olahraga Bung Karno (PPKGBK), Kementerian Sekretariat Negara Republik Indonesia, menegaskan bahwa berakhirnya kerja… Read More

1 day ago

Gelar Wellness on Point, Kutus Kutus Promosikan Kesehatan Keluarga Indonesia

WARTAEVENT.com – Bali. Kutus Kutus, minyak herbal kebanggaan Indonesia, sukses menyelenggarakan event pertama dari rangkaian kampanye "WELLNESS ON POINT" yang… Read More

2 days ago

ASDP Perkuat Komitmen Penyediaan Akses Transportasi Merata untuk Wilayah 3T

WARTAEVENT.com – Jakarta. Memperingati Hari Pahlawan, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) menegaskan komitmennya untuk terus memberikan layanan transportasi yang merata… Read More

3 days ago

Crunchyroll Hadirkan Beragam Tantangan Anime Seru di Indonesia Comic Con 2024!

WARTAEVENT.com – Jakarta. Crunchyroll, platform streaming anime terkemuka di dunia, siap memberikan pengalaman tak terlupakan bagi para penggemar anime di… Read More

4 days ago