Categories: TravelTravel Story

Lounge In The Sky Indonesia: Menikmati Jamuan Makan Malam dari Ketinggian dengan View Kota Jakarta

WARTAEVENT.com – Jakarta. Menikmati kudapan mewah di darat atau di gedung megah, pasti sudah merasakan semua. Sensasinya,? Tentu sudah biasa kan.

Ingin merasakan hal berbeda, cobalah nikmati pengalaman mengudap makanan mewah, melayang di udara, dan dari ketinggian dengan view kota Jakarta pada malam hari. Pasti akan memberikan kesan yang berbeda bahkan tak terlupakan.

Baca Juga : Kota Salatiga Menjadi Kota Gastronomi, Ini Alasannya

Adalah Lounge In The Sky Indonesia, restoran melayang di atas ketinggian 50 meter dari atas permukaan tanah Jakarta. Layak jika restoran ini viral di beberapa aplikasi media sosial dan platform pemberitaan tanah air, karena mampu memberikan sensasi mendalam bagi para pelanggannya.

Lounge In The Sky Indonesia ini berlokasi di Mangkuluhur City, Jl. Jend. Gatot Subroto, Kav. 1 – 3, Jakarta Selatan melibatkan Boca Rica Tapas Bar & Lounge untuk menghidangkan beberapa set menu pilihan yang disajikan secara elegan dan mewah.

Baca Juga : Selain Rasanya Nikmat, Ini Alasan Wajib Kunjungi Warung Dimsum Horison di Kota Lama Semarang

Lounge In The Sky Indonesia dibuka untuk umum pada 5 April 2022 lalu dengan mengutamakan aspek kesalamatan berstandar internasional, pihak kementerian dan sertifikasi keselamatan dengan track record tanpa cela selama 16 tahun serta telah diakui di lebih 60 negara termasuk Eropa, Amerika Serikat, Australia dan Malaysia.

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

ARTOTEL Yogyakarta Hadirkan Paket Spa dan Stacion ‘Spacation’

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut pertengahan tahun dan liburan panjang, ARTOTEL Yogyakarta hadirkan promo “SPACATION” sebagai treatment yang bisa dinikmati para… Read More

5 hours ago

Starlink dari SpaceX Perusahaan Besutan Elon Musk Janjikan Menjelajah ke Pelosok Terpencil

WARTAEVENT.com – Bali. Internet Starlink, layanan internet menggunakan satelit yang dikembangkan oleh SpaceX perusahaan teknologi asal Amerika Serikat milik Elon… Read More

17 hours ago

Upacara Segara Kerthi Tandai Pembukaan Konvensi World Water Forum ke-10 di Bali

WARTAEVENT.com - Bali. Filosofi air tampak saat digelarnya upacara Segara Kerthi. Upacara tersebut sebagai bentuk wujud rasa syukur umat manusia dalam… Read More

17 hours ago

Loic Fauchon Puji Indonesia Sebagai Tuan Rumah Terbaik Konvensi World Water Forum

WARTAEVENT.com – Bali. Saat membuka penyelenggaraan Konvensi World Water Forum ke-10 di Bali dari tanggl 18-25, Loic Fauchon, Presiden World… Read More

17 hours ago

Kali Kedua, adidas Originals dan KoRn Merilis Koleksi Kolaborasi

WARTAEVENT.com – Jakarta. Mengikuti kesuksesan kolaborasi sebelumnya di tahun 2023, adidas Originals dan band metal asal California, KoRn, kembali dengan… Read More

2 days ago

Mangkuluhur ARTOTEL Suite Gelar Pameran Tunggal Karya Seniman Ramrama Bertajuk ‘Harmony’

WARTAEVENT.com – Jakarta. Mangkuluhur ARTOTEL Suites kembali mempersembahkan pameran lukisan tunggal kaya akan warna baru dan menginspirasi bertajuk ‘Harmony, karya… Read More

2 days ago