Categories: Kuliner

Menginspirasi Pelaku Usaha Kuliner UMKM, Roti Keset Condet Kini Miliki 6 Outlet

Roti Keset Condet memiliki toping dan isian beragam, kekinian, dapat dinikmati di segala serta dapat menjadi mood booster. Roti khas Condet, Jakarta Timur ini pun dapat menjadi teman bersantai, kongkow bersama teman, bahkan saat WFH sekalipun.

Roti Keset Condet ini berbeda dari mulai tampilan, kualitas rasa dan varian topingnya. Seleranya pun dapat menyesuaikan keinginan para pelanggan. Roti Keset Condet saat ini memiliki 20 Varian toping mulai dari rasa keju, cokelat, ovomaltine crunchy, nutella, beef, tuna dan lainnya.

Fahmi Ikrar pun berharap dengan adanya Roti Keset Condet ini dapat menjadi inspirasi bagi masyarakat Indonesia khususnya pelaku UMKM untuk berani memulai usaha, menjual dan mengangkat produk lokal, serta pantang menyerah dalam berusaha.

Baca Juga : Cream Fiction, Es Krim Homemade Rendah Kalori Lebih Sehat Tanpa Pengawet dan Pemanis Buatan

“Mencintai produk lokal, baik itu makanan, pakaian dan lainnya merupakan sebuah upaya bagi kita membentuk kekuatan dari produk lokal itu sendiri, meningkatkan kekuatan ekonomi masyarakat, khususnya pelaku UMKM di Indonesia,” tambah Fahmi.

Fahmi, Vira dan Feby berharap Roti Keset Condet ini, bisa menjadi sebagai makanan ciri khas dan oleh oleh dari Jakarta khususnya condet. Dimana setiap orang yang sedang berkunjung ke Jakarta tidak melewatkan untuk membeli dan menikmati Roti Keset Condet.

Bahkan dengan semangat mereka berujar dan berharap  Roti Keset Condet ini bisa menjadi daya tarik bagi siapapun untuk sengaja berkunjung ke Jakarta, dan menjadi dampak positif di sektor usaha UMKM di Jakarta dan di Republik Indonesia. [*] 

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Suara Festival 2024: Bertemunya Musisi, Seniman, Budayawan dari Timur dan Barat di Bali

WARTAEVENT.com – Jakarta. Untuk kali ketiga, Suara Festival kembali akan digelar. Tidak hanya lebih menarik, penyelenggaraan Suara Festival yang dijadwalkan… Read More

2 days ago

Acara Bedah Buku dan Seminar Nasional ASEAN Berlangsung Sukses di Universitas Hazairin Bengkulu

WARTAEVENT.com – Bengkulu. Fakultas Ilmu Sosial dan Politik (Fisipol) Universitas Prof. Dr. Hazairin (Unihaz) pada hari Selasa, (2/7/2024) telah mengadakan… Read More

3 days ago

AYANA Hospitality Adakan Event Wedding Showcase “Vows & Veils” Simak Tanggal dan Lokasinya

WARTAEVENT.com – Jakarta. AYANA Hospitality umumkan penyelenggaraan event "Vows & Veils" Wedding Showcase pada tanggal 13 hingga 14 Juli 2024,… Read More

3 days ago

Kenaikan Peringkat TTDI Indonesia Jadi Basis Pengembangan Sektor Parekraf di Masa Depan

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kenaikan peringkat Travel & Tourism Development Index (TTDI) Indonesia yang signifikan menjadi dasar pembangunan sektor pariwisata dan… Read More

3 days ago

Menteri Sandiaga Uno Beri Tips Hadapi Netizen +62 di Acara TERMINAL Vol. 3

WARTAEVENT.com – Ungaran. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno memberikan tips jitu dalam menghadapi netizen Indonesia yang… Read More

3 days ago

Menparekraf Sandiaga Uno Resmikan “Senandung Dewi 2024” untuk Tingkatkan Kunjungan Wisata ke Desa Wisata

WARTAEVENT.com – Jakarta. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno meresmikan "Senandung Dewi (Semarak Event Unggulan di Desa… Read More

3 days ago