Categories: Hotel

Starling Eatery Restaurant Hadirkan Menu Indonesia Signature Hingga Mexico

Wartaevent.com, Bintaro- Starling Eatery, resto yang berlokasi di hotel Aviary Bintaro sektor 9 Bintaro, bulan September ini menghadirkan menu signature dari Padang, Bali dan Mexico. Dari Padang  Starling Eatery menawarkan menu “Exotic Rendang”. Menu ini berupa daging sapi, yang diolah dengan cita rasa pesas serta bumbu rempah yang kuat.

Menu khas asal Sumatera Barat ini menjadi berbeda kala dipadukan dengan berbagai pilihan kentang goreng, nasi
atau mashed potato. Harga untuk menikmati sensasinya sekitar 80 ribu rupiah nett. Exotic Rendang disajikan dalam bentuk modern platting

Selain Rendang,  Starling Eatery juga menghadirkan menu khas Bali, “Pan Seared Red Snapper with Sambal Matah”. Walau namanya berbahasa Inggris, namun menu ini sebuah perpaduan kakap merah dengan sambal matah khas Bali. Secara rasa menu ini dibuat cukup otentik,  jadi sensasinya khas kuliner Bali. Menunya berupa sajian Kakap Merah diolah dengan cabai merah, daun serai serta jeruk nipis, dan taburan green oil.

menu  Seared Red Snappper with Sambal Matah, disajikan dengan hiasan khas Asia, mashed potato dan sambal matah, menjadi bagian dari rasa yang tidak dapat terpisahkan. Dengan 80 ribu rupiah, menu ini menarik untuk dinikmati

Soal menu Internasional menghadirkan makanan ringan dari Meksiko “Good Old Nachos” saat ini ada di Starling Eatery. Merupakan campuran daging
cincang, tomat merah besar serta taburan nanas dan lelehan keju di atasnya yang dapat dinikmati hanya dengan 80 ribu rupiah nett untuk porsi yang cukup besar dapat dinikmati 2 hingga 3 orang.

Untuk minuman ada “Ginger Honey Coffee”, sensasinya dibadan memberikan rasa hangat. Seduhan kopi pertama akan menetralisir rasa penat usai sibuk bekerja. Cukup dengan 38 ribu rupiah ++, anda nikmati kombinasi kopi hitam dan madu yang memberi rasa manis serta jahe yang memberikan rasa kopi yang berbeda

Teguh S Gembur

Leave a Comment

Recent Posts

Wisman Korea ke Indonesia Meningkat, Kemenparekraf Ikut Seoul International Travel Fair

WARTAEVENT.com – Seoul. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) kembali hadir pada pameran pariwisata internasional terbesar di Seoul International Travel… Read More

17 hours ago

Di AIM Congress Menparekraf Paparkan Berinvestasi di Indonesia

WARTAEVENT.com – Abu Dhabi. Dalam Annual Investment Meeting (AIM) Congress 2024 di Abu Dhabi,Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga… Read More

17 hours ago

Promosikan Pariwisata, Wonderful Indonesia Corner Kolaborasi dengan VFS Global

WARTAEVENT.com – Dubai. Dalam kunjungan kerja ke Uni Emirat Arab (UAE), Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno… Read More

18 hours ago

Bank MAS Gelar RUPS Tahunan, Pertumbuhan Meningkat di Segala Lini

WARTAEVENT.com – Jakarta. PT Bank Multi Arta Sentosa Tbk (Perseroan) telah melaksanakan Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) pada Rabu,… Read More

1 day ago

KARA Brides, Gelar Event Carnival Party Berikut Promo dan Hadiah Mewah untuk Calon Pengantin

WARTAEVENT.com – Jakarta. KARA Brides, one stop wedding solution menggelar event hari jadinya yang ke-7 berkonsep ‘Carnival Party’ dari tanggal… Read More

2 days ago

SJM Resorts Ikuti ‘Experience Macao’ Roadshow di Jakarta Menawarkan Paket Keseruan Bersama Keluarga

WARTAEVENT.com – Jakarta. SJM Resorts, S.A. berpartisipasi dalam event Roadshow 'Experience Macao' di Jakarta yang diselenggarakan oleh Kantor Pariwisata Pemerintah… Read More

3 days ago