Categories: Event

Tujuh Ragam Spot Kuliner Andalan Ini Ada di Jakarta Fair 2024

4. Pasar Malam Festival Berlokasi dekat pintu masuk I, Pasar Malam Festival menawarkan beragam camilan, minuman, serta menu makanan utama dari kuliner legendaris hingga street food.

5. Pusat Jajanan Oleh-Oleh Jakarta Fair Area ini di Open Space menawarkan puluhan tenan dengan berbagai oleh-oleh ringan yang dapat dibawa pulang serta hidangan ringan untuk bersantai.

6. Taman Rekreasi Jakarta Fair Di Gambir Expo, area luas ini menyediakan aneka sajian kuliner nasional dan internasional disertai dengan danau dan wahana permainan, menjadikannya tempat favorit untuk bersantai.

7. Pucuk Coolinary Festival Di belakang Hall D, Pucuk Coolinary Festival menawarkan ragam kuliner nasional dan internasional dengan lokasi yang strategis dekat pintu masuk 2B.

Dengan ragam kuliner yang menarik ini, Jakarta Fair 2024 tidak hanya menjadi tempat untuk berbelanja dan hiburan tetapi juga destinasi kuliner yang tidak boleh dilewatkan.

  • Editor : Dimas H. Prayogo
  • Photo : Media Center JFK

Page: 1 2

redaksi wartaevent

Leave a Comment

Recent Posts

Menparekraf Ungkap Jurus Jitu Penguatan Ekonomi Digital di Asia Tenggara

WARTAEVENT.com – Tiongkok. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mendorong penguatan ekonomi digital di kawasan Asia Tenggara,… Read More

2 days ago

Indonesia Ungkap Peran Ekonomi Kreatif ASEAN di Annual Meeting of the New Champions 2024

WARTAEVENT.com – Tiongkok. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno, menyoroti peran penting sektor ekonomi kreatif dalam pertumbuhan… Read More

2 days ago

Menparekraf Sandiaga Uno Paparkan Praktik Berkelanjutan Pariwisata Indonesia di Annual Meeting of The New Champions 2024

WARTAEVENT.com – Tiongkok. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno menghadiri "Annual Meeting of The New Champions ke-15… Read More

3 days ago

Pameran Seni ‘Travel at Home’ oleh Donald Saluling di ARTOTEL Casa Kuningan, Jakarta

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Casa Kuningan kembali menghadirkan pameran seni keempat di ARTSPACE ARTOTEL Casa Kuningan, menampilkan karya seni unik… Read More

3 days ago

BRI Pancoran Dorong UMKM dengan Penyuluhan Transaksi Mudah Menggunakan BRImo dan QRIS

WARTAEVENT.com – Jakarta. Bank Rakyat Indonesia (BRI) Kantor Cabang Jakarta Pancoran – Jakarta Selatan, terus memberikan dukungan kepada Usaha Mikro,… Read More

4 days ago

Kemenparekraf Luncurkan “Wonderful Indonesia Co-Branding School Break 2024” pada Momentum Libur Sekolah

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) melalui brand Wonderful Indonesia meluncurkan program aktivasi “Wonderful Indonesia Co-Branding School… Read More

5 days ago