WARTAEVENT.com – Jakarta. Pemerintah kini kembali membuka keberangkatan jemaah umrah asal Indonesia setelah 2 tahun sebelumnya ditutup karena pandemi Covid-19.
Samira Travel, menjadi biro perjalanan umrah dan haji pertama yang berhasil memberangkatkan 419 jemaah yang berasal dari berbagai daerah mulai dari Batam, Pekabaru, Bengkulu, Jakarta, Samarinda, Balikpapan, Berau, Jawa Barat, Makasar dan Nusa Tenggara Barat.
Baca Juga : Dream Tour Gandeng Lion Group, Mempermudah Alternatif Pembiayaan Calon Jama’ah Umrah
Keberangkatan jemaah umroh perdana asal Indonesia ini dilepas secara langsung oleh Hilman Latief, Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah (PHU) Kementerian Agama pada hari ini Sabtu (08/01/2022).
Dirjen PHU yang mewakili Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas menyampaikan pesan, agar mematuhi aturan di tanah air dan di Arab Saudi.
WARTAEVENT.comm – Bandung. HARRIS Hotels, kembali menghadirkan annual event olahraga lari bertajuk HARRIS Day. Tahun ini bertemakan "FINAL LAP", dan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut datangnya Tahun Baru 2025, Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta kembali menghadirkan event spektakuler bertajuk "Malioboro… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) semakin memperkuat komitmennya dalam meningkatkan layanan digitalisasi pemesanan tiket online melalui aplikasi… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More
WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More
Leave a Comment