Lifestyle

3 Kandungan Rahasia Agar Kulit Bibir Tidak Kering Saat Berpuasa

Vitamin E

Vitamin E memang dikenal bagus untuk kesehatan kulit. Salah satu manfaatnya, yaitu mengakselerasi regenerasi sel kulit. Sel baru kulit akan mengembalikan tekstur lembut kulit bibir, sehingga masalah seperti bibir pecah-pecah dapat teratasi.

Shea Butter

Kaya akan vitamin A dan E, shea butter memiliki sifat anti-inflamasi karena kandungannya yang kaya akan antioksidan. Selain itu, shea butter juga mengandung SPF ringan yang dapat melindungi kulit dari sinar UV, sehingga mengurangi garis halus dan masalah anti-penuaan pada kulit.

Baca Juga : Tak Perlu ke Salon Kecantikan, Oemah Herborist Bantu Kaum Wanita Menjaga Kesehatan Kulit dengan Minyak Zaitun

Pelembab bibir kerap jarang digunakan karena banyak perempuan yang mengutamakan penampilan daripada kesehatan bibir serta tidak mau direpotkan dengan dua gincu sekaligus. 

Untuk itu, SECONDATE Beauty menghadirkan lip gloss yang sekaligus berfungsi sebagai pelembab bibir yaitu Gel Lip Gloss. Tidak hanya memberi efek glossy pun mengandung Hyaluronic Acid, Vitamin E dan shea butter, sehingga tepat untuk mengembalikan kelembaban bibir selama berpuasa.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *