WARTAEVENT.com – Jakarta. Puasa di tengah pandemi membuat sebagian orang memiliki waktu lebih banyak di rumah. Meski demikian bukan berarti bermalas-malasan, sebab Ramadhan merupakan momentum untuk memperbaiki diri secara optimal.
Agar ibadah puasa tak terasa berat, kalian dapat mengisi keseharian dengan melakukan serangkaian kegiatan positif dan menyenangkan. Berikut serangkaian kegiatan yang dapat membuatmu tetap produktif dan bersemangat di sepanjang Ramadhan.
Saling Mendoakan dalam Kebaikan
Menjadi produktif tidak selalu harus berkaitan dengan kegiatan fisik yang menguras keringat, tetapi juga bisa melakukan kegiatan yang terlihat sederhana namun bermakna, yaitu berdoa.
Baca Juga : Agar Selama Puasa Tetap Fit dan Aktif, Perhatikan Tips dari One Fit Garage Ini
Tidak hanya untuk diri sendiri, alangkah indahnya jika kalian juga mendoakan orang-orang di sekeliling kita, dan cara yang paling sederhana adalah mengucap Assalamualaikum warrahmatullohi wabarakatuh.
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Bandung. Menjelang pergantian tahun, Swiss-Belresort Dago Heritage Bandung kembali meramaikan musim liburan dengan konsep megah bertajuk “7 Wonders… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More
WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More
Leave a Comment