WARTAEVENT.com – Jakarta. Wizards of the Coast, perusahaan game global yang memproduksi dan memasarkan permainan Trading Card Game pertama di dunia, Magic: The Gathering (“Magic”), menggelar event “Magic: The Gathering Virtual Art Exhibition” dari tgal 18 – 24 Februari 2022 mendatang.
Pameran ini diselenggarakan dalam rangka peluncuran set kartu baru “Kamigawa: Neon Dynasty” yang melibatkan 83 seniman saat mendesain tampilan set kartu tersebut.
Pengunjung dalam pameran ini diwajibakan menggunakan teknologi VR terbaru, agar dapat merasakan dan menikmati daya tarik dari karya seni Magic yang digemari lebih dari 40 juta pemain di seluruh dunia.
Pameran juga dapat diakses dari PC pribadi (hanya Windows) melalui situs klik disini.
Baca Juga : Yuk Simak 4 Cara Asik Bermain Mesin Arcade secara Online Bersama Wawa Games
Pameran VR tersedia di toko Wizards Play Network (WPN) pada sejumlah negara Asia terpilih yaitu Singapura, Indonesia, Malaysia Filipina dan Thailand dari 18 hingga 24 Februari 2022.
Perusahaan teknologi event, One World Rental, adalah mitra perangkat keras VR untuk pameran tersebut. Pameran seni interaktif dengan teknologi VR untuk dinikmati dari rumah oleh penggemar sedunia.
“Magic: The Gathering Virtual Art Exhibition” akan menjadi ajang pameran yang interaktif dimana pengunjung dapat sepenuhnya membenamkan diri dalam dunia “Kamigawa: Neon Dynasty” melalui teknologi VR yang disertakan elemen gameplay juga.
WARTAEVENT.comm – Bandung. HARRIS Hotels, kembali menghadirkan annual event olahraga lari bertajuk HARRIS Day. Tahun ini bertemakan "FINAL LAP", dan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut datangnya Tahun Baru 2025, Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta kembali menghadirkan event spektakuler bertajuk "Malioboro… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) semakin memperkuat komitmennya dalam meningkatkan layanan digitalisasi pemesanan tiket online melalui aplikasi… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More
WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More
Leave a Comment