Categories: Travel

ADWI 2023 Perkuat Konsistensi Masyarakat Bangun Desa Wisata, Berikut Daftar Pemenangnya

Ia menilai, ADWI bukan hanya sebagai program unggulan Kemenparekraf, tapi sebagai perjalanan spiritual yang menggerakkan seluruh elemen masyarakat. “Menyentuh sosok-sosok yang membuat kita terinspirasi, termotivasi bagi bangsa dan negara,” ujar Sandiaga.

Berikut daftar desa wisata peraih penghargaan ADWI 2023:

Desa Wisata Terbaik

Desa Wisata Ketapanrame, Kabupaten Mojokerto, Jawa Timur.

Desa Wisata Terfavorit

Desa Wisata Cipta Karta, Kabupaten Bengkayang, Kalimantan Barat.

Kategori Daya Tarik Pengunjung

Juara 1 – Desa Wisata Muntei, Kabupaten Kepulauan Mentawai, Sumatra Barat

Juara 2 – Desa Wisata Soinrat, Kabupaten Maluku Tenggara, Maluku

Juara 3 – Desa Wisata Botubarani, Kabupaten Bone Bolango, Gorontalo

Juara 4 – Desa Wisata Bukit Batu, Kabupaten Bengkalis, Riau

Juara 5 – Desa Wisata RammangRammang, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan.

Juara Harapan

Desa Wisata Kebangsaan Wonorejo, Kabupaten Situbondo, Jawa Timur

Desa Wisata Nyarai, Kabupaten Padang Pariaman, Sumatra Barat

Desa Wisata Perkebunan Bukit Lawang, Kabupaten Langkat, Sumatra Utara

Desa Wisata Lantebung, Kota Makassar, Sulawesi Selatan

Desa Wisata Labuhan Lombok, Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat.

Kategori Homestay dan Toilet

Juara 1 – Desa Wisata Lawang, Kabupaten Agam, Sumatra Barat

Juara 2 – Desa Wisata Hariara Pohan, Kabupaten Samosir, Sumatra Utara

Juara 3 – Desa Wisata Selamanik, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat

Juara 4 – Desa Wisata Kampung Baselang Bakung Jaya, Kota Jambi, Jambi

Juara 5 – Desa Wisata Hargotirto, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Page: 1 2 3 4

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Kemenparekraf dan FPTI untuk Tingkatkan SDM Wisata Panjat Tebing

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) bekerja sama dengan Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) dalam implementasi Standar… Read More

19 hours ago

Runer, Catat Ini Jadwal dan Cara Daftar Taiwan Excellence Happy Run 2024 di Jakarta

WARTAEVENT.com – Jakarta. Taiwan Excellence Happy Run 2024 akan kembali diselenggarakan di Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara, pada Minggu,… Read More

1 day ago

Ini Harga Pertunjukan Udara di Bali International Airshow 2024

WARTAEVENT.com – Bali. Pameran Bali International Airshow 2024 (BIAS) resmi dibuka, Rabu, (18/9/2024), oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi,… Read More

1 day ago

Universitas Terbuka Umumkan Juara 6 Besar Finalis Lomba Esai Nasional

WARTAEVENT.com – Jakarta. Universitas Terbuka (UT) mengumumkan 6 besar finalis Lomba Esai Nasional 2024 untuk seluruh siswa dan siswi SMA/SMK/MA… Read More

1 day ago

Libur Panjang Maulid Nabi 2024: 43.096 Penumpang dan 11.080 Kendaraan Kembali dari Sumatera ke Jawa

WARTAEVENT.com – Lamsel. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat keberhasilan dalam mengelola arus balik selama libur panjang peringatan Maulid Nabi… Read More

2 days ago

MORA Group Lanjutkan Program CSR Turunkan Stunting ke Kabupaten Probolinggo

WARTAEVENT.com – Probolinggo. MORA Group kembali menunjukkan komitmennya dalam upaya penurunan angka stunting di Indonesia. Kali ini, melalui program Corporate… Read More

3 days ago