WARTAEVENT.com – Jakarta. Tak bisa dimungkiri kondisi pandemi Covid-19 seakan memaksa siapa saja untuk terus bertahan dengan cara apa pun. Termasuk para pelaku di sektor pariwisata se-Indonesia, dari Sabang sampai Merauke.
Hal ini sebagaimana arahan, Sandiaga Salahuddin Uno, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) pentingnya adaptasi, inovasi, dan kolaborasi serta menerapkan protokol kesehatan berbasis CHSE atauCleanliness, Health, Safety, dan Environmental Sustainability, untuk pulihkan kembali sektor pariwisata dan ekonomi kreatif di Indonesia.
Baca Juga : 3 Produk Lokal Menarik untuk Dibeli Saat Melakukan Aktivitas Bleisure di Desa Wisata
“Kunci dari pemulihan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif adalah penanggulangan angka penyebaran Covid-19. Oleh karena itu, mari kita terapkan protokol kesehatan dengan disiplin dan ketat,” ucap Menparekraf Sandiaga Uno, pertengahan Maret 2021.
Lewat aksi #InDOnesiaCARE para pelaku dan wisatawan diharapkan bisa tetap beraktivitas dengan aman di fase adaptasi kebiasaan baru. Salah satu kegiatan yang bisa dilakukan dalam fase adaptasi kebiasaan baru adalah bleisure atau melakukan perjalanan untuk keperluan bisnis tetapi sembari berlibur.
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Bandung. Menjelang pergantian tahun, Swiss-Belresort Dago Heritage Bandung kembali meramaikan musim liburan dengan konsep megah bertajuk “7 Wonders… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More
WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More
Leave a Comment