WARTAEVENT.Com —Jakarta. Promotor musik 1011 Media, Stayounxfest dan Noxafest mengkonfirmasi bahwa grup musik metalhead Arch Enemy bakal menutup rangkaian konser tur Asia mereka berakhir di Jakarta, Indonesia.
Frans Silalahi, CEO of 1011 Media & Stayounxfest saat menggelar pers conference di Kemang, Jakarta Selatan, Jum,at (08/03/2024) menjelaskan, Tur Arch Enemy “Decievers” Asia ditutup di Kota Jakarta, pada (23/05/2024) mendatang.
Baca Juga : Black Lives feat. Raul Midón & Catherine Russel Dijadwalkan Manggung di Cully Jazz Festival
“Kami excited membawa Arch Enemy ‘Deceivers’ Asia Tour ke Jakarta. Konser ini sekaligus menjadi penutup Tur mereka. Jadi, kami harus dituntut agar membuat tur ini tidak hanya berkesan untuk para metalhead, tapi juga ke Arch Enemy sendiri,” ungkap Frans.
Konser ini akan menjanjikan sebuah malam yang mendebarkan bagi para metal head Indonesia. Melihat euphoria jejak digital dari salah satu band yang paling berpengaruh di genre metal ini.
Arch Enemy, telah menampilkan pertunjukan langsung sebagai headliner di acara festival Hellfest dan gelaran musik keras bergengsi lainnya, sudah cukup meyakinkan testimoni yang sangat positif.
Pihak penyelenggara, mempersembahkan konser ini untuk para komunitas penikmat musik keras Indonesia, yang menyuguhkan bagaimana menikmati pengalaman konser musik metal yang berkesan sebagai penutup rangkaian tur ARCH Enemy di 16 kota dalam 7 negara Asia.
Baca Juga : Berikut Line Up Joyland Festival Bali Tahun Ini, James Blake Konfirmasi Hadir
“Keputusan band Arch Enemy untuk mengakhiri tur mereka di Jakarta menunjukkan kalau kota ini termasuk sebagai salah satu pusat berkembangnya musik metal di Asia. Sekaligus penutup rangkaian sejumlah konser musik keras sepanjang bulan Mei 2024 untuk para metal heads Indonesia,” urai Frans.
Page: 1 2
WARTAEVENT.comm – Bandung. HARRIS Hotels, kembali menghadirkan annual event olahraga lari bertajuk HARRIS Day. Tahun ini bertemakan "FINAL LAP", dan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut datangnya Tahun Baru 2025, Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta kembali menghadirkan event spektakuler bertajuk "Malioboro… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) semakin memperkuat komitmennya dalam meningkatkan layanan digitalisasi pemesanan tiket online melalui aplikasi… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More
WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More
Leave a Comment