Categories: Hotel

Archipelago International Meraih Dua Penghargaan Bergengsi dari Indonesia dan Bangkok Atas Kinerjanya

Dalam pertemuan tersebut, tersebut Archipelago International memperoleh penghargaan atas kinerjanya yang luar biasa dalam menerapkan strategi pemesanan langsung, mengalahkan jaringan hotel lainnya di Asia Tenggara.

Archipelago International berkomitmen untuk memberikan proses pemesanan yang mudah bagi para tamu melalui situs web resminya, menawarkan penawaran dan promosi eksklusif bagi mereka yang memesan secara langsung.

Baca Juga : Ingin Mengetahui Perkembangan Bisnis Terkini dari Archipelago International, Yuk Pantau Website Barunya

Upaya perusahaan dalam mendorong pemesanan langsung telah menghasilkan pertumbuhan yang signifikan dari sisi pendapatan, dan mereka berencana untuk terus menerapkan strategi inovatif untuk lebih meningkatkan pengalaman pemesanan tamu mereka.

John Flood, President & CEO Archipelago International menuturkan, kedua penghargaan; Direct Booking Summit dan Indonesia Industry Leadership Award ini merupakan bukti kerja keras dan dedikasi tim ke perusahaan.

Komitmen mereka untuk menyediakan produk dan layanan yang luar biasa serta menciptakan pengalaman pemesanan yang mulus dan ramah pengguna bagi pelanggan kami.

“Kami berterima kasih dan merasa terhormat atas penghargaan ini, dan kami tetap berkomitmen untuk selalu memberikan pengalaman yang istimewa dan masa inap yang tak terlupakan bagi para tamu kami,” pungkasnya.

Baca Juga : ASTON Sorong Hotel and Convention Center, Untuk Kali Pertama Menjadi Tuan Rumah Archipelago Food Festival

Pengakuan Archipelago International baru-baru ini merupakan tonggak penting bagi perusahaan dan memperkuat komitmennya untuk memberikan pengalaman terbaik bagi para tamu.

Untuk informasi lebih lanjut, kunjungi www.archipelagointernational.com dan ikuti @archipelagointernational di Instagram. [*]

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

5 days ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago