WARTAEVENT.com – Jakarta. Archipelago International, memperkenalkan inovasi terbarunya, Arch IBE (Integrated Booking Engine), hari ini, Senin, (7/10/2024), di The Grove Suite by Grand Aston.
Arch IBE menyediakan solusi komprehensif yang dapat meningkatkan pemesanan hotel secara langsung serta menciptakan pengalaman online yang mudah dan menarik bagi para tamu.
Baca Juga : Jangkau Segmen Pasar Travel B2B, Archipelago International Jalin Kerja Sama Strategis dengan HBX Group
Dirancang khusus untuk properti berskala kecil hingga menengah, Arch IBE menawarkan berbagai layanan mulai dari desain situs web, layanan digital marketing, booking engine yang terintegrasi, hingga laporan dan analisis secara real-time.
Beragam fitur yang ditampilkan dapat memenuhi kebutuhan hotel dalam meningkatkan kehadiran online serta penjualan kamar.
Dengan fitur pemesanan yang mulus dan terintegrasi, Arch IBE menyederhanakan proses reservasi bagi tamu dan pengelola hotel, guna membantu hotel mengurangi ketergantungan pada Online Travel Agencies (OTA) dan meningkatkan keuntungan melalui pemesanan langsung.
Baca Juga : Wow, 33 Hotel Archipelago International Raih Pengakuan dari TripAdvisor
Adapun, desain intuitif dan dashboard analitik real-time pada Arch IBE dapat memberikan informasi berharga mengenai kinerja hotel, membantu hotel menyempurnakan strategi dan memaksimalkan pendapatan.
Page: 1 2
WARTAEVENT.comm – Bandung. HARRIS Hotels, kembali menghadirkan annual event olahraga lari bertajuk HARRIS Day. Tahun ini bertemakan "FINAL LAP", dan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut datangnya Tahun Baru 2025, Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta kembali menghadirkan event spektakuler bertajuk "Malioboro… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) semakin memperkuat komitmennya dalam meningkatkan layanan digitalisasi pemesanan tiket online melalui aplikasi… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More
WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More
Leave a Comment