Categories: Hotel

ARTOTEL Yogyakarta Menghadirkan “Meramu Aromamu” Sambut HUT ke-79 RI

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut perayaan Hari Ulaang Tahun ke-79 Republik Indonesia setiap (17/8/2024), Artotel Wanderlust hadirkan promo spesial bertajuk “Gempita Nusantara” yang meliputi Jelajah Nusantara (stay), Rasa Nusantara (dine), Suara Nusantara (play), dan Gaya Nusantara (shop) yang berlangsung di sepanjang bulan Agustus 2024.

Jelajah Nusantara merupakan penawaran menginap spesial khusus bagi member Artotel Wanderlust, yaitu berupa diskon menginap sebesar 17% di seluruh hotel naungan Artotel Group dan mendapatkan keuntungan tambahan berupa perolehan double points untuk setiap transaksi program Jelajah Nusantara yang dilakukan melalui aplikasi Artotel Wanderlust.

Baca Juga : ARTOTEL Casa Kuningan Hadirkan Gempita Nusantara dengan Menawarkan Kuliner Daerah

Selain itu, terdapat juga Rasa Nusantara yang merupakan program F&B dimana para tamu dapat menikmati serangkaian menu-menu khas Nusantara sesuai dengan area dimana hotel berada.

Untuk di ARTOTEL Yogyakarta, berikut beberapa sajian yang dapat dinikmati:

  • Tahu Echo Magelang, Rp37.000
  • Songgo Buwono, Rp37.000
  • Opor Ayam Rp73.000
  • Rujak Es Krim Keraton Rp37.000
  • Lodeh Salmon Rp140.000
  • 1945 Rp79.000
  • Nusantara Fizz Rp79.000
  • Spicy Bay Breeze Rp79.000
  • Passion Creamsicle Rp45.000
  • Lagoon Lush Rp45.000

Kemeriahan juga semakin terasa dengan program Suara Nusantara, yaitu kegiatan yang menampilkan musisi lokal; band atau DJ, hingga beragam kegiatan creative workshop dan olahraga yang dilaksanakan tepat pada tanggal 17 Agustus 2024.

Dalam program Suara Nusantara ini, ARTOTEL Yogyakarta menghadirkan “Meramu Aromamu” yakni workshop pembuatan parfume dari essential oil oleh Jumbuh Meramu, dengan harga Rp200.000 peserta sudah bisa membuat parfume sesuai personality dan membawa pulang perfume berukuran 30ml serta coffee break. Tiket workshop bisa dibeli melalui aplikasi ARTOTEL Wanderlust.

Baaca Juga : Menjelajah Kuliner Khas Nusantara di Hari Kemerdekaan Republik Indonesia

Menambah keramaian program Suara Nusantara juga menghadirkan event Pop Up Market bersama Pasar Ukir Cerita yang menghadirkan berbagai tenant yang menjual barang eco friendly maupun menghadirkan aktivitas terkini seperti tarot reading dan lain sebagainya.

Page: 1 2

redaksi wartaevent

Leave a Comment

Recent Posts

HARRIS Day 2024: “FINAL LAP” Rayakan Gaya Hidup Sehat di Bandung, Bali, dan Batam

WARTAEVENT.comm – Bandung. HARRIS Hotels, kembali menghadirkan annual event olahraga lari bertajuk HARRIS Day. Tahun ini bertemakan "FINAL LAP", dan… Read More

22 hours ago

Sambut Tahun Baru Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta Hadirkan Malioboro Street Food Festival

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut datangnya Tahun Baru 2025, Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta kembali menghadirkan event spektakuler bertajuk "Malioboro… Read More

22 hours ago

ASDP Indonesia Ferry Catat 2,59 Juta Pengguna di Aplikasi Ferizy, Layanan Digitalisasi Perkuat

WARTAEVENT.com – Jakarta. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) semakin memperkuat komitmennya dalam meningkatkan layanan digitalisasi pemesanan tiket online melalui aplikasi… Read More

23 hours ago

Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama Jalin Kerja Sama Pengelolaan Hotel

WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More

2 days ago

Persiapkan Layanan Nataru  ASDP Optimalkan Lintas Ketapang-Gilimanuk

WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More

2 days ago

ARTOTEL Yogyakarta Hadirkan Homeground: Intimate Fun Trail Run dalam Merayakan Ulang Tahun ke-7

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More

4 days ago