WARTAEVENT.com – Jakarta. Apakah kalian sedang mencari alternatif baru untuk meeting buat perusahaan yang lebih fresh dan produktif? Aston Kemayoran City Hotel hadir dengan inovasi terbaru berupa Paket Residential Meeting Eksklusif ke Kepulauan Seribu.
Paket ini menawarkan kombinasi unik antara rapat kerja dan liburan, memberikan suasana berbeda dari meeting di dalam hotel yang biasa.
Baca Juga : Conrad Bali Meluncurkan Paket Sustainable Meeting yang Ramah Lingkungan dan Bebas dari Emisi Karbon
Dengan paket ini, tim Anda bisa menikmati suasana alam yang asri di Pulau Pari, salah satu destinasi terindah di Kepulauan Seribu. Selain mengadakan meeting, Anda dapat bersantai dengan pemandangan pantai yang tenang, udara segar, dan keindahan bawah laut.
Aktivitas luar ruangan yang seru dan fasilitas lengkap akan menunjang produktivitas dan memberikan inspirasi baru bagi tim Anda.
Baca Juga : Inilah Paket Tour Banyuwangi Sambut Annual Meeting IMF-WB Digelar
Aston Kemayoran City Hotel menjalin kerja sama dengan beberapa perusahaan ternama yang telah menikmati paket ini. Pulau Pari dipilih sebagai destinasi utama karena keindahan alamnya yang bisa membantu menyegarkan pikiran.
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Thamrin – Jakarta kembali menghadirkan promo spesial bagi tamu yang melakukan pemesanan kamar secara langsung. Melalui… Read More
WARTAEVENT.com - Jakarta. Penyelenggaraan Poland–Indonesia Friendship Walk meramaikan area Car Free Day Jakarta pada Minggu, (16/11/2025) sebagai bagian dari rangkaian… Read More
Leave a Comment