Categories: Lifestyle

Bangga Produk Lokal, El Diablo IPA Perkenalkan Ale yang Dibuat Oleh Brewmaster Asal Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. PT. Bali Hai Brewery Indonesia meluncurkan inovasi baru berupa  bir jenis ale yang diproduksi di Indonesia oleh brewmaster asal Indonesia, Daniel To dan Daniel Bartolomeus. 

El Diablo Indonesia Pale Ale, produk bir ini memiliki keunikan tersendiri, dan ditujukan bagi siapa saja yang ingin mencicipi kekayaan rasa dan aroma di dalamnya.

Baca Juga : 5 Inspirasi Menu Ini Cocok Dipadu dengan Bir

Masuk dalam Kategori Indonesia Pale Ale, bir ini diciptakan untuk menyesuaikan cita rasa yang digemari oleh konsumen Indonesia, yaitu rasa dan aroma fruity alami, dan tentunya mudah diminum di segala suasana (sessionable beer).

Resep Indonesia Pale Ale ini diracik dari bahan baku yang sudah melewati riset dan berdasarkan pengalaman panjang dari brewmaster. Menggunakan malt chateau arome yang terkenal wangi dan memberikan tekstur khas bir jenis ale.

Baca Juga : Drafet Beer 2, Bir Untuk Segala Cuaca

Aroma dan rasa yang kaya dari Indonesia Pale Ale ini juga berasal dari tiga jenis hops yang spesial; Cascade, Herkules, Mandarina yang menghasilkan aroma citrus dan buah-buahan tropis segar seperti nanas dan mangga muda.

Page: 1 2

redaksi wartaevent

Leave a Comment

Recent Posts

HARRIS Day 2024: “FINAL LAP” Rayakan Gaya Hidup Sehat di Bandung, Bali, dan Batam

WARTAEVENT.comm – Bandung. HARRIS Hotels, kembali menghadirkan annual event olahraga lari bertajuk HARRIS Day. Tahun ini bertemakan "FINAL LAP", dan… Read More

6 hours ago

Sambut Tahun Baru Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta Hadirkan Malioboro Street Food Festival

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut datangnya Tahun Baru 2025, Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta kembali menghadirkan event spektakuler bertajuk "Malioboro… Read More

6 hours ago

ASDP Indonesia Ferry Catat 2,59 Juta Pengguna di Aplikasi Ferizy, Layanan Digitalisasi Perkuat

WARTAEVENT.com – Jakarta. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) semakin memperkuat komitmennya dalam meningkatkan layanan digitalisasi pemesanan tiket online melalui aplikasi… Read More

7 hours ago

Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama Jalin Kerja Sama Pengelolaan Hotel

WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More

23 hours ago

Persiapkan Layanan Nataru  ASDP Optimalkan Lintas Ketapang-Gilimanuk

WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More

2 days ago

ARTOTEL Yogyakarta Hadirkan Homeground: Intimate Fun Trail Run dalam Merayakan Ulang Tahun ke-7

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More

3 days ago