Bank Danamon Membangun Fondasi Kuat untuk Pertumbuhan Pasca Covid-19
Pelaksanaan prosedur penilaian risiko yang pruden, serta proses collection dan recovery kredit yang disiplin memperbaik NPL di posisi 2,8% serta pencadangan yang lebih kokoh.
“Dengan optimisme pemulihan ekonomi yang sudah mulai tampak, tahun 2021 menghadirkan momentum penting bagi kami untuk menyediakan layanan serta produk yang lebih baik bagi nasabah,” tambah Itagaki.
CASA dan Enterprise Banking Terkoreksi Tumbuh
Ia pun menerangkan bahwa fokus Bank pada beberapa inisiatif penting di tahun 2020 tercermin secara positif pada kualitas aset yang sehat dan pendanaan yang kuat.
Baca Juga : Raih 4 Kali Asia Trailblazer Bank Danamon Terus Berkomitman Hadirkan Inovasi
Implementasi tersebut diantaranya peningkatan pada infrastruktur digital, restrukturisasi kredit serta peningkatan dalam layanan secara keseluruhan. Bank Danamon terus berinovasi guna mewujudkan kualitas layanan dan pengalaman perbankan yang baik bagi nasabah.