Categories: News

Begini Cara Membuat Konten Bermanfaaat dan Banyak Penontonnya

Beberapa kiat agar konten bisa bermanfaat sekaligus ditonton banyak orang, antara lain waktu yang tepat dalam mengunggah, konsisten dalam berbagi konten, gunakan kata kunci yang tepat, resolusi video dan foto yang pas.

Sematkan fitur berbagi konten, serta mobile friendly atau mudah dan bagus jika diakses dengan gawai. “Pemilihan gaya bahasa di konten juga harus disesuaikan dengan target,” ujar dia. 

Verdy Firmanto, pemateri ketiga membahas topik “Masyarakat Informasi dan Multikulturalisme Digital”. Menurut dia, karakter masyarakat informasi adalah penempatan produksi dan sirkulasi informasi sebagai pusat kegiatan. 

Selain itu, koneksi internet memungkinkan orang dapat beraktivitas secara real time, serta penguatan aktualisasi diri dan sosialisasi melalui media sosial. Adapun esensi multikulturalisme berarti pandangan keberagaman agar tetap berdampingan dan hidup bersama serta menolak diskriminasi SARA maupun kelompok minoritas. 

Adapun La Ode Muhram, sebagai pemateri pamungkas menyampaikan bahasan “Menganalisis Kasus Cyberbullying dan Cara Menghentikannya”. Ia mengatakan, cyberbullying merupakan jenis perundungan yang memanfaatkan media elektronik, umumnya di media sosial. 

Sebagai contoh, pengiriman pesan amarah, gangguan pesan secara terus menerus, pencemaran nama baik,  peniruan atau berpura-pura menjadi orang lain untuk tindakan kejahatan, penipuan berupa bujukan agar mendapatkan informasi pribadi dan rahasia, serta diskriminasi atau pengucilan seseorang dari suatu kelompok.  

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

5 days ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago