Categories: Travel

Berikut Ini 3 Oleh-oleh Khas Bali, Salah Satunya Lukisan dari Ubud

WARTAEVENT.com – Bali. Seni dan kerajinan tangan Bali adalah bagian yang tidak terpisahkan dalam industri pariwisata dan ekonomi kreatif Nasional serta dapat menjadi oleh=oleh khas Pulau Dewata.

Sandiaga Salahuddin Uno, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), mengungkapkan ekonomi kreatif punya pengaruh besar dalam industri pariwisata di Bali, apalagi setelah adanya program Work From Bali.

Baca Juga : 3 Destinasi Seru Selama Menikmati Liburan di Bali, Salah Satunya Ubud

“Work from Bali juga memberikan multiplier effect kepada produk-produk ekonomi kreatif dan UMKM seperti kuliner, souvenir maupun fashion dan juga kegiatan ekonomi rakyat lainnya hingga 70 persen,” kata Menparekraf Sandiaga, akhir Mei 2021.

Beragam oleh-oleh khas Bali bisa didapat dengan mudah untuk diberikan ke orang-orang terdekat, kerabat, hingga rekan kerja.

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Jakarta Film Week 2025: Sinema Membara, Talenta Kian Menyala

WARTAEVENT.com – Bali. Dunia perfilman Tanah Air kembali bersiap menyambut salah satu perayaan terbesar bagi para pecinta layar lebar: Jakarta… Read More

59 minutes ago

IMTM 2025, Jembatan Kolaborasi Industri Wisata Gunung Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. IMTM 2025 bukan sekadar pameran, melainkan wadah kolaborasi. Salah satu agenda utamanya, Table Top IMTM 2025, mempertemukan… Read More

6 hours ago

Amarterra Villas Hadirkan Momen Sakral Bali dalam Autograph Week

WARTAEVENT.com – Bali. Di tengah hiruk pikuk pariwisata Bali yang semakin dinamis, Amarterra Villas Resort Bali Nusa Dua mengajak para… Read More

1 day ago

Tiga Koleksi Perdana Sepatu Basket Kolaborasi Shai dan Converse

WARTAEVENT.com – Jakarta. Bintang NBA sekaligus ikon gaya, Shai Gilgeous-Alexander, akhirnya meluncurkan sepatu signature pertamanya: SHAI 001. Koleksi perdana ini… Read More

1 day ago

Golf House Bawa Gaya dan Teknologi Baru di Lapangan

WARTAEVENT.com – Jakarta. Dunia golf Indonesia kini punya alasan baru untuk tampil lebih bergaya di lapangan. Golf House, retailer ternama… Read More

1 day ago

Gabriel’s Coffee Eatery: Meracik Hangatnya Tradisi di Era Modern

WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah deretan kafe yang terus bermunculan di Gading Serpong, ada satu tempat yang terasa berbeda sejak… Read More

1 day ago