Berikut Ini Hasil Studi Mengapa Millennial dan Gen Z Butuh Kehadiran 5G
Dimasa masa depan mengarah ke teknologi 5G, Internet of Things (IoT), dan teknologi canggih lainnya, maka koneksi broadband nan cepat menjadi salah satu kebutuhan prioritas bagi milenial dan Gen Z.
Menurut survei Deloitte “Digital Media Trends 2020” sebanyak 73 persen Gen Z dan 67 persen kalangan milenial bermain game di ponsel cerdas. Kebutuhan ponsel yang mendukung teknologi 5G pun akan semakin meningkat dalam dua tahun terakhir.
Baca Juga : Buba Soul: Minuman Inovasi Gaya Hidup Sehat Millennial
Oleh karena Gen Z dan milenial adalah generasi “social savvy”, maka tidak mengherankan jika mereka memiliki kedekatan lebih besar dengan multiplayer game yang menggabungkan fitur sosial. [*]
- Penulis : Wahyuningsih
- Editor : Fatkhurrohim
- Photo Utama : freepik