WARTAEVENT.com – Jakarta. Dua menu plant-based frozen dessert kolaborasi dengan OATSIDE yakni Cold Stone Creamery tersebut yaitu Banana Chocolatey dan Berry Galaxy ini, menjadi kado istimewa HUT ke-16 buat Pelanggan dari Cold Stone Creamery Indonesia.
Kerja sama Cold Stone Creamery Indonesia dengan OATSIDE ini menghasilkan plant-based frozen dessert yang terbaik karena menggunakan pasokan susu oat premium yang konsisten dan berkualitas tinggi.
Baca Juga : Cold Stone Creamery Hadirkan Mooncake Ice Cream untuk Merayakan Festival Musim Gugur
Dini Alamanda Arizully, Brand Manager Cold Stone Creamery mengatakan, Cold Stone Creamery merayakan ulang tahunnya yang ke-16 dengan memberikan kejutan spesial kepada para penggema dessert dengan menghadirkan varian plant-based frozen dessert yang telah lama dinantikan.
“Kolaborasi dengan OATSIDE ini, kami harapkan dapat menjadi alternatif untuk pelanggan kami dengan memberikan opsi frozen dessert yang berbeda dari yang selama ini tersedia dan memenuhi kebutuhan pelanggan dalam mendapatkan frozen dessert yang sesuai dengan keinginan mereka,” ungkapnya.
Sementara itu Andreas Christiadi, Head of Marketing OATSIDE Indonesia menjelaskan, misi OATSIDE adalah menciptakan susu nabati bagi konsumen dengan rasa yang enak tanpa kompromi.
Baca Juga : Cold Stone Creamery Rayakan Kemerdekaan dengan Menghadirkan Dua Es Krim Favorit Masyarakat Indonesia
“Melalui kerjasama dengan Cold Stone Creamery, dengan senang kami memperkenalkan frozen dessert plant-based yang kaya rasa, dan juga creamy, dibuat dengan susu OATSIDE,” jelasnya. (*)
WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Thamrin – Jakarta kembali menghadirkan promo spesial bagi tamu yang melakukan pemesanan kamar secara langsung. Melalui… Read More
WARTAEVENT.com - Jakarta. Penyelenggaraan Poland–Indonesia Friendship Walk meramaikan area Car Free Day Jakarta pada Minggu, (16/11/2025) sebagai bagian dari rangkaian… Read More
Leave a Comment