Warta Event – Jakarta. Menjelang akhir Ramadhan, atau tepatnya hari Sabtu (17/06/2017) lalu, menjadi hari istimewa bagi keluarga besar Best Western Premier The Hive.
Pasalnya, pada hari tersebut hotel ini memperingati hari jadinya yang ke-3 management hotel mempersiapkan rangkaian acara bersama komunitas Harley Davidson, D’Bodorz.
Karena bertepatan dengan bulan Ramadhan, hotel yang terletak di kawasan Cawang bersama komunitas tersebut membawa tema “Ramadhan Charity”, dimana acaranya turut mengundang sekitar 50 anak yatim piatu untuk berbuka puasa bersama.
Sebelum acara dimulai, komunitas D’Bodorz mengajak beberapa anak yatim merasakan pengalaman baru dengan melakukan fun riding dengan motor Harley Davidson mengelilingi hotel. Mereka terlihat sangat gembira.
Perayaan ulang tahun ke-3 hotel ini diisi dengan penampilan hadro, pembacaan ayat suci Al-Qur’an, tausiyah dilanjutkan dengan pemotongan tumpeng ulang tahun oleh direksi Wika, selaku owning company. Acara diakhiri dengan pemberian santunan kepada seluruh anak yatim piatu yang hadir. [Fatkhurrohim]
WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More
WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More
WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More
Leave a Comment