Categories: Lifestyle

Bisnis Kuliner, Baim Wong Dukung Komunitas Sahabat Hijrah Balikpapan

Wartaevent.com, Jakarta – Di tengah kesibukannya dalam dunia seni peran, Baim Wong kerap meluangkan waktunya untuk mengikuti kajian bersama rekan-rekan artis lainnya. Selain memperdalam pengetahuan, acara kajian dijadikan Baim Wong untuk memperat tali silaturahim dengan para sahabatnya yang juga selebritis Tanah Air, Baim Wong mengajak generasi muda Balikpapan untuk berhijrah dan kembali kepada Ridho-Nya.

Sebagai bentuk komitmennya, Baim Wong bersama bisnis oleh-olehnya, Balikpapan Premio langsung mensupport seminar yang mengambil tema “Mencintai-Mu Seutuhnya” bersama Ustadz Hanan Attaki.

“Saya dan teman-teman hanya berusaha untuk mengarahkan dan mengajak pemuda pemudi di Balikpapan khususnya, untuk ke arah yahg lebih baik. Dan kita memiliki komitmen kuat untuk selalu mensupport apapun untuk kebaikan,” ujar Baim Wong, belum lama ini.

Seminar yang diselenggarakan oleh Komunitas Sahabat Hijrah Balikpapan di Gedung Kesenian Balikpapan tersebut, dihadiri oleh 700 peserta. Kehadiran Balikpapan Premio di tengah-tengah peserta, membuat seminar “Mencintai-Mu Seutuhnya” semakin khidmat
Selain mendapatkan ilmu yang bermanfaat dari Ustadz Hanan Attaki, peserta seminar juga mendapatkan Oleh-oleh Kekinian, Balikpapan Premio untuk keluarga di rumah.

Selain itu, Baim Wong memberikan t-shirt Balikpapan Premio, yang berisi pesan ajakan kepada generasi muda Balikpapan untuk ber-Hijrah. “Dan ternyata, antusias masyarakat khususnya generasi muda luar biasa sekali untuk acara ini dan juga kepada Balikpapan Premio. Saya secara pribadi senang, bisa berkontribusi untuk Balikpapan. Semoga nanti bisa ke Samarinda, yang kebetulan Balikpapan Premio ada juga disana,” jelas Baim.

Banyak peserta yang datang dari wilayah lain, seperti Samarinda, Tenggarong, dan kota lainnya yang ada di Kalimantan Timur. “Intinya saya merasa senang dan bangga dengan generasi muda di Balikpapan. Semoga seterusnya semakin oke. Dan acara ini harus terus dijalankan, dampaknya positif banget,” tutup Baim Wong. (Jeh)

Tags: #baimwong
wartaeventadmin

Leave a Comment

Recent Posts

HARRIS Day 2024: “FINAL LAP” Rayakan Gaya Hidup Sehat di Bandung, Bali, dan Batam

WARTAEVENT.comm – Bandung. HARRIS Hotels, kembali menghadirkan annual event olahraga lari bertajuk HARRIS Day. Tahun ini bertemakan "FINAL LAP", dan… Read More

2 hours ago

Sambut Tahun Baru Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta Hadirkan Malioboro Street Food Festival

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut datangnya Tahun Baru 2025, Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta kembali menghadirkan event spektakuler bertajuk "Malioboro… Read More

2 hours ago

ASDP Indonesia Ferry Catat 2,59 Juta Pengguna di Aplikasi Ferizy, Layanan Digitalisasi Perkuat

WARTAEVENT.com – Jakarta. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) semakin memperkuat komitmennya dalam meningkatkan layanan digitalisasi pemesanan tiket online melalui aplikasi… Read More

3 hours ago

Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama Jalin Kerja Sama Pengelolaan Hotel

WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More

19 hours ago

Persiapkan Layanan Nataru  ASDP Optimalkan Lintas Ketapang-Gilimanuk

WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More

2 days ago

ARTOTEL Yogyakarta Hadirkan Homeground: Intimate Fun Trail Run dalam Merayakan Ulang Tahun ke-7

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More

3 days ago