Buat Calon Pengantin Tahun Ini, Pullman Jakarta Central Park Gelar ‘One Step Closer’ Wedding Open House

WARTAEVENT.com – Jakarta. Terkenal sebagai venue pernikahan paling bergengsi dan terbesar di Jakarta, Pullman Jakarta Central Park mengundang pasangan calon pengantin untuk wujudkan pernikahan impian di event ‘One Step Closer’ Wedding Open House.

Event ‘One Step Closer’ Wedding Open House ini akan berlangsung pada 29-30 Juli di Pullman 1 Ballroom, dan dibuka untuk umum serta tidak dipungut biaya apapun.

Baca Juga : Bertajuk ‘Enchanting Charms of Greenery’, Swiss-Belresidence Kalibata Hadirkan Wedding Showcase bagi Calon Pengantin

Berkolaborasi dengan Adelle Jewelry brand perhiasan berlian ternama di Indonesia yang memiliki Diamond Wedding Ring Collection sebagai simbol dari komitmen dan cinta abadi. 

Adelle akan menampilkan koleksi terbaik mereka dan promo spesial yang hanya bisa didapatkan di ‘One Step Closer’ Wedding Open House.

Baca Juga : Kali Pertama Menggelar Mini Wedding Expo, Hotel Park 5 Simatupang Hadirkan Vendor Ternama buat Referensi Calon Pengantin

Pasangan yang hadir dapat menyaksikan peragaan busana mewah dari koleksi terbaru wedding designer ternama Irene Danielle dan Bliss Tailor.

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Aksi Cepat Starbucks Bali Setelah Banjir Terjang Tiga Kabupaten

WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More

1 day ago

ARTOTEL Group Raih Sertifikasi GSTC, Tonggak Baru Pariwisata Berkelanjutan

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More

1 day ago

Kembali Terpilih Menjadi Ketum STFC, Andrianto Soedjarwo Ingin Perkuat Kolaborasi dan  Ekosistem Bisnis

WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More

2 days ago

Seaside Festive Symphony: Orkestra, Jazz, Warisan Budaya Bertemu di Malam Tahun Baru

WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More

3 days ago

Artotel Thamrin Tawarkan Promo Direct Gift dengan Keuntungan Eksklusif

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Thamrin – Jakarta kembali menghadirkan promo spesial bagi tamu yang melakukan pemesanan kamar secara langsung. Melalui… Read More

3 days ago

Ratusan Peserta Meriahkan Poland–Indonesia Friendship Walk di Jakarta

WARTAEVENT.com - Jakarta. Penyelenggaraan Poland–Indonesia Friendship Walk meramaikan area Car Free Day Jakarta pada Minggu, (16/11/2025) sebagai bagian dari rangkaian… Read More

3 days ago