Categories: Lifestyle

Buka 2 Gerai Sekaligus, Ini Brand Sneakers yang Dipajang oleh Foot Locker

Scott Martin, Presiden Asia Pacific, Foot Locker, Inc menyatakan, Foot Locker, Inc.,  berkomitmen untuk membawa kecintaannya pada sneaker dan pengalaman pelanggan yang tak tertandingi kepada komunitas di seluruh dunia.

“Pembukaan dua gerai baru ini merupakan tonggak penting dalam kemitraan kami dengan PT MAP Aktif Adiperkasa  (MAPA) dan salah satu yang kami nantikan untuk dikembangkan,” tambahnya.

Baca Juga : Coach Merilis Sepatu dan Sandal dengan Pattern Signature Style

Sementara itu Nicholas Jones, CEO MAP Active (MAPA) mengatakan bahwa pihaknya sangat antusias dapat membuka gerai resmi Foot Locker di Indonesia. Ini merupakan langkah strategis dan selaras dengan misi Foot Locker untuk memperluas dan memperkuat jaringan dalam memasarkan merek-merek sneaker.

Tak hanya itu, peritel yang bermarkas di Kota New York, Amerika Serikat ini juga bekerja sama dengan salah satu street photographer paling berpengaruh di Indonesia yaitu Bill Satya.

Baca Juga : Mengurangi Penggunaan Sampah Plastik, Sepatu adidas 4DFWD Berteknologi 4D 

“Berkolaborasi dengan dua street artist lokal menjadi bukti keseriusan kami menggarap potensi pasar Indonesia dengan berbagai kearifan lokalnya,” kata Nicholas dalam keterangan pers yang diterima redaksi. [*]

Page: 1 2

Tags: #FootLocker
Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Ratusan Peserta Meriahkan Poland–Indonesia Friendship Walk di Jakarta

WARTAEVENT.com - Jakarta. Penyelenggaraan Poland–Indonesia Friendship Walk meramaikan area Car Free Day Jakarta pada Minggu, (16/11/2025) sebagai bagian dari rangkaian… Read More

3 days ago

Vivere Hotel Hadirkan Semarak Akhir Tahun Bernuansa Budaya

WARTAEVENT.com – Jakarta. Menutup tahun 2025, Artotel Wanderlust menghadirkan program spesial bertajuk Semarak Akhir Tahun, sebuah rangkaian perayaan yang merangkul… Read More

3 days ago

Presiden Tegaskan Peran PTS di Era Indonesia Emas 2045

WARTAEVENT.com – Jakarta. Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (APTISI) menggelar Rembug Nasional sekaligus Pelantikan Pengurus APTISI Pusat Periode 2025–2030 di… Read More

4 days ago

Ritual Harmonic Release, Meditasi Kota yang Menenangkan Jiwa

WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah ritme Ibu Kota yang tak pernah melambat, ARTOTEL Harmoni Jakarta menghadirkan ruang sunyi yang terasa… Read More

5 days ago

Rasakan Pesona Arabia: Travel Fair yang Bikin Hatimu Terpesona

WARTAEVENT.com – Jakarta. Suasana Main Atrium, Gandaria City, Minggu, (16/11/2025), mendadak berubah menjadi potongan kecil Arabia: ada nuansa hangat, beraroma… Read More

5 days ago

Fairview Hotel by ARTOTEL: Oase Modern Baru Jakarta Selatan

WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah hiruk-pikuk Jakarta Selatan muncul sebuah oase baru untuk mereka yang mencari akomodasi nyaman tanpa kehilangan… Read More

5 days ago