Categories: Hangout

Cozy Sky & Lounge, Satu Lagi Tempat Hang Out Rooftop yang Ada di Tebet

Cozy Sky & Loung, selain menawarkan tempat yang Cozy pun menawarkan menu makanan dan minuman yang terbaik, dengan harga yang kompetitif.

Baca Juga : Terinspirasi Steak Klasik, SIR LOIN Memanggil semua karnivora dan penggemar daging!

Uniknya, Cozy Sky & Lounge ini memgambil tempat di rooftop, dengan tema bar and lounge garden. Bisa dikatakan CSL adalah resto bar and lounge pertama yang berada di rooftop di kawasan Tebet, Jakarta Selatan.

Nuansa Outdoor

Cozy Sky & Lounge menghadirkan keintiman saat menikmati menu sajian Western dan Nusantara food.

Agung Gunawan, Owner Cozy Sky & Lounge mengungkapkan, Cozy Sky & Lounge memiliki arti yang melukiskan kenyamanan. Cozy Sky & Lounge menghadirkan keintiman saat menikmati menu sajian Western dan Nusantara food.

“Selain itu juga menyajikan kopi signature dan menu cocktail yang melengkapi indahnya city light di waktu luang bersama pasangan, sahabat, atau kolega bisnis,” tambahnya.

Baca Juga : Tempat Kongkow Paling Cozy dan Kekinian Ini Ada di Jatiwaringin

Tidak hanya tempat yang nyaman untuk melepas penat dan lelah, sekaligus menunggu cairnya kemacetan kota Jakarta di sore hari, CSL menawarkan beberapa menu andalan dari makanan Nusantara, makanan western, kopi, beer, cocktail dan spirit alkohol.

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Artotel Thamrin Tawarkan Promo Direct Gift dengan Keuntungan Eksklusif

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Thamrin – Jakarta kembali menghadirkan promo spesial bagi tamu yang melakukan pemesanan kamar secara langsung. Melalui… Read More

3 days ago

Ratusan Peserta Meriahkan Poland–Indonesia Friendship Walk di Jakarta

WARTAEVENT.com - Jakarta. Penyelenggaraan Poland–Indonesia Friendship Walk meramaikan area Car Free Day Jakarta pada Minggu, (16/11/2025) sebagai bagian dari rangkaian… Read More

3 days ago

Vivere Hotel Hadirkan Semarak Akhir Tahun Bernuansa Budaya

WARTAEVENT.com – Jakarta. Menutup tahun 2025, Artotel Wanderlust menghadirkan program spesial bertajuk Semarak Akhir Tahun, sebuah rangkaian perayaan yang merangkul… Read More

3 days ago

Presiden Tegaskan Peran PTS di Era Indonesia Emas 2045

WARTAEVENT.com – Jakarta. Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (APTISI) menggelar Rembug Nasional sekaligus Pelantikan Pengurus APTISI Pusat Periode 2025–2030 di… Read More

4 days ago

Ritual Harmonic Release, Meditasi Kota yang Menenangkan Jiwa

WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah ritme Ibu Kota yang tak pernah melambat, ARTOTEL Harmoni Jakarta menghadirkan ruang sunyi yang terasa… Read More

5 days ago

Rasakan Pesona Arabia: Travel Fair yang Bikin Hatimu Terpesona

WARTAEVENT.com – Jakarta. Suasana Main Atrium, Gandaria City, Minggu, (16/11/2025), mendadak berubah menjadi potongan kecil Arabia: ada nuansa hangat, beraroma… Read More

5 days ago