Danau Toba Restaurant, Kuliner Indonesia Pertama di Tanzania

Saat meresmikan restaurant tersebut pada (03/02/2021) Dubes RI Dar es Salaam juga menyampaikan bahwa restoran ini juga dapat menjadi showcase kemampuan Indonesia dalam memberikan nilai tambah terhadap berbagai produk agrikultur (agroprocessing) kepada masyarakat Tanzania. 

Baca Juga : Di Labuan Bajo Ada La Bajo Flores Coffee, Tempat Ngopi dengan Sunset View

“Sejalan dengan pembukaan restoran ini, kami berharap dengan lebih banyaknya generasi muda Tanzania yang mengenal kebudayaan dan bahasa Indonesia akan dapat semakin mempromosikan kerja sama antara masyarakat Indonesia dan Tanzania,” terang Kaduber RI.

Mempromosikan Pariwisata Indonesia

Pemilihan nama “Danau Toba” dimaksudkan untuk turut mempromosikan destinasi pariwisata di Indonesia.

Pemilihan nama “Danau Toba” dimaksudkan untuk turut mempromosikan destinasi pariwisata di Indonesia, mengingat Danau Toba telah menjadi salah satu dari 5 Destinasi Super Perioritas di Indonesia, serta telah mendapatkan status Global Geopark oleh UNESCO.

Baca Juga : Beberapa Ide Jamuan Penuh Sentuhan Kehangatan Bersama Keluarga Saat Liburan

Keberadaan restoran ini akan menjadi salah satu corong KBRI Dar es Salaam untuk mempromosikan berbagai destinasi wisata di Indonesia melalui pemutaran tayangan video pariwisata Indonesia.

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

4 days ago

Antusias Pengunjung di Aquabike Jetski World Championship Dongkrak Ekonomi Lokal

WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More

5 days ago

Pertahankan Rekor OTP Diatas 90%, Kemenpar Puji Maskapai Pelita Air

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More

5 days ago

Celconta Tawarkan Terapi Sel Solusi Terbaru dalam Pencegahan Kanker dan Tampil lebih Segar

WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More

6 days ago