Categories: News

Dekatkan Hati dengan Pelanggan, Pelita Air Kolaborasi bareng Maliq & D’Essentials Luncurkan Musik In-Flight Baru

WARTAEVENT.com — Jakarta. Guna memberikan peningkatan pengalaman menyenangkan saat terbang serta upaya inovasi terbaru, Pelita Air umumkan kolaborasi terbarunya dengan Maliq & D’Essentials.

Kolaborasi ini adalah langkah berani yang menggabungkan industri penerbangan dengan dunia musik. Tujuan utamanya adalah untuk memberikan pengalaman unik dan menyegarkan kepada penumpang, dimulai dari saat mereka pertama kali memasuki kabin pesawat.

Baca Juga : Bertema ‘Melukis Langit Nusantara’ di HUT ke-54, Pelita Air Bagi Hadiah ke Penumpang

Inovasi ini merupakan bagian dari komitmen jangka panjang Pelita Air untuk terus meningkatkan standar layanan mereka. Sebagai maskapai yang dimiliki oleh Pertamina, Pelita Air selalu berusaha untuk menciptakan pengalaman terbang yang tak terlupakan bagi para penumpangnya.

Melalui kolaborasi ini pula, Pelita Air ingin menunjukkan bahwa mereka tidak hanya fokus pada aspek keselamatan dan kenyamanan, tetapi juga pada aspek pengalaman penerbangan yang menyenangkan dan berkesan.

Baca Juga : Pelita Air Masuk Daftar Maskapai Terbanyak Angkut Penumpang ke Bandara International Minangkabau

Lagu ‘Terang kala Pelita’, yang merupakan adaptasi dari lagu hits Maliq & D’Essentials ‘Senja Teduh Pelita’, dipilih sebagai in-flight music dari kolaborasi ini. Lirik lagu, yang diciptakan oleh Widi Puradiredja, sang drummer, menggambarkan harapan, impian, dan restu alam semesta.

Page: 1 2

redaksi wartaevent

Leave a Comment

Recent Posts

ARTOTEL Yogyakarta Hadirkan Paket Spa dan Stacion ‘Spacation’

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut pertengahan tahun dan liburan panjang, ARTOTEL Yogyakarta hadirkan promo “SPACATION” sebagai treatment yang bisa dinikmati para… Read More

5 hours ago

Starlink dari SpaceX Perusahaan Besutan Elon Musk Janjikan Menjelajah ke Pelosok Terpencil

WARTAEVENT.com – Bali. Internet Starlink, layanan internet menggunakan satelit yang dikembangkan oleh SpaceX perusahaan teknologi asal Amerika Serikat milik Elon… Read More

17 hours ago

Upacara Segara Kerthi Tandai Pembukaan Konvensi World Water Forum ke-10 di Bali

WARTAEVENT.com - Bali. Filosofi air tampak saat digelarnya upacara Segara Kerthi. Upacara tersebut sebagai bentuk wujud rasa syukur umat manusia dalam… Read More

17 hours ago

Loic Fauchon Puji Indonesia Sebagai Tuan Rumah Terbaik Konvensi World Water Forum

WARTAEVENT.com – Bali. Saat membuka penyelenggaraan Konvensi World Water Forum ke-10 di Bali dari tanggl 18-25, Loic Fauchon, Presiden World… Read More

17 hours ago

Kali Kedua, adidas Originals dan KoRn Merilis Koleksi Kolaborasi

WARTAEVENT.com – Jakarta. Mengikuti kesuksesan kolaborasi sebelumnya di tahun 2023, adidas Originals dan band metal asal California, KoRn, kembali dengan… Read More

2 days ago

Mangkuluhur ARTOTEL Suite Gelar Pameran Tunggal Karya Seniman Ramrama Bertajuk ‘Harmony’

WARTAEVENT.com – Jakarta. Mangkuluhur ARTOTEL Suites kembali mempersembahkan pameran lukisan tunggal kaya akan warna baru dan menginspirasi bertajuk ‘Harmony, karya… Read More

2 days ago