WARTAEVENT.com – Jakarta. Terkait insiden kebakaran dalam pengiriman kargo smartphone Vivo di Bandara Hongkong pada tanggal 11 April 2021, sejumlah maskapai penerbangan di Indonesia melakukan larangan pengiriman atas smartphone tersebut.
Beberapa maskapai penerbangan Indonesia seperti Garuda Indonesia, Citilink, Lion Kargo, dan Batik Air pun merilis edaran tentang larangan menghentikan sementara waktu layanan pengangkutan kargo udara untuk jenis smartphone Vivo semua tipe.
Baca Juga : Garuda Indonesia Pastikan Layanan Operasional Tetap Berjalan Normal
Maskapai penerbangan Garuda Indonesia melalui surat edaran “Cargo Information Notice” dengan subject; Pelarangan Pengiriman Cargo Mobile Phone (HP) Vivo Semua Tipe menjelaskan, pelarangan pengiriman handphone merek tersebut melalui kargo udara parallel menunggu hasil proses investigasi oleh otoritas bandara Hongkong (HKCAD) dengan ketentuan sebagai berikut;
Irfan Setiaputra, Direktur Utama PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. pun membenarkan pelarangan tersebut. [*]
WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More
WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More
WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More
Leave a Comment