WARTAEVENT.com – Jakarta. Sandiaga Salahuddin Uno, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) yang menjadi pembicara kunci dalam event INAMICE 2021 berbagi 4 strategi untuk bangkitkan industri MICE tanah air.
Menparekraf Sandiaga Uno menjelaskan, event MICE khususnya industri Exhebition di Indonesia mengalami penurunan yang sangat signifikan akibat pandemi Covid-19.
Baca Juga : Tahun Ini Kemenparekraf Turut Andil di ATM Dubai Secara Hybrid
“Opportunity Loss dari sektor pameran (Exhibition) sebesar Rp44.3 triliun. Sementara itu, potential loss yang dirasakan sector ekonomi yang seharusnya didapatkan oleh pelaku pameran sebesar Rp147 triliun,” terangnya.
Menteri Sandiaga Uno dalam event yang digelar secara hybrid di Jakarta pada (27/05/2021) ini pun membagikan 4 setrategi agar industri MICE bangkit kembali.
Baca Juga : IIMS Hybrid Tahun ini Mencatat Transaksi 2 Triliun Lebih, Kendaraan Listrik Andalan Masa Depan
Pertama, Kemenparekrah telah menyusun panduan CHSE MICE serta melaksanakan sosialisasi panduan CHSE di 5 Destinasi Super Prioritas dan 16 destinasi di Indonesia.
Kedua, pelaksanaan aktivasi promosi MICE berupa Business to Business (BtoB) untuk merangsang kembali pergerakan industri MICE. Ketiga, melaksanakan koordinasi dan kolaborasi dengan stakeholder MICE.
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Bandung. Menjelang pergantian tahun, Swiss-Belresort Dago Heritage Bandung kembali meramaikan musim liburan dengan konsep megah bertajuk “7 Wonders… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More
WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More
Leave a Comment