Categories: Lifestyle

Dukung Program Pemerintah Cegah Covid-19, Naraya Medical Center Buka Layanan di 34 Cabang

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kini, masyarakat telah sadar dan paham akan pentingnya kesehatan. Hal ini memunculkan adanya kebutuhan masyarakat untuk dapat mengakses fasilitas kesehatan secara lebih mudah lagi. 

Dari ihwal tersebut, PT Naraya Karya Sentana (Naraya Medical Center) yang terus berkembang merasa terpanggil untuk hadir mengakomodir kebutuhan masyarakat akan akses kesehatan yang berkualitas dan terjamin.

Baca Juga : Rumah Sakit Terapung Terbesar di Dunia dan Berbobot 37 Ribu Ton Ini Milik LSM

dr. David J Siswanto,  Presdir Naraya Medical Center mengungkapkan, Naraya Medical Center terus berkembang berkat dukungan jaringan Sahabat Naraya seluruh Indonesia dan kegigihan dalam kerja keras.

Ia menambahkan, Naraya Medical Center punya mimpi besar untuk dapat hadir memberikan pelayanan kesehatan kepada sebanyak-banyaknya masyarakat Indonesia. Akses kesehatan ini penting, terlebih dengan kondisi pandemi seperti sekarang di saat peran fasilitas kesehatan jadi lebih penting dari sebelumnya.

Baca Juga : Meminimalisir Terpapar Virus Covid-19, Sediakan Produk Dekontaminasi Udara Berikut Ini di Rumah

Hal ini sesuai dengan visi perusahaan untuk menjadi perusahaan jasa pemeilharaan kesehatan personal dan kesehatan lingkungan kerja yang inovatif, terpercaya dan unggul sehingga bermanfaat bagi lebih banyak orang. 

“Naraya Medical Center dapat berkarya dalam pelayanan kesehatan sampai saat ini berkat adanya dukungan dan dedikasi seluruh insan Naraya Medical  Center, Stake-holder, dan Sahabat-Sahabat Naraya,” terang dr David J. Siswanto.

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama Jalin Kerja Sama Pengelolaan Hotel

WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More

10 hours ago

Persiapkan Layanan Nataru  ASDP Optimalkan Lintas Ketapang-Gilimanuk

WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More

1 day ago

ARTOTEL Yogyakarta Hadirkan Homeground: Intimate Fun Trail Run dalam Merayakan Ulang Tahun ke-7

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More

3 days ago

ADWI 2024 Mendorong Pariwisata Inklusif dan Berkelanjutan, Catat Ini Para Pemenangnya

WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More

4 days ago

Malam ADWI 2024: Menpar Widiyanti Sebut Desa Wisata Ujung Tombak Pariwisata Indonesia

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More

4 days ago

ADWI 2024: Pameran Kreativitas Desa Wisata Digelar di Kawasan Car Free Day

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More

4 days ago