Categories: Lifestyle

Duo Srigala Lakukan Perawatan Khusus Untuk Kesehatan Payudara

Wartaevent.com, Jakarta – Merawat bagian tubuh yang disukai merupakan sebuah keharusan bagi kaum perempuan. Seperti halnya dengan apa yang dilakukan oleh pedangdut Duo Srigala. Pamela Safitri dan Oza Kiosa baru saja melakukan perawatan tubuh khususnya di bagian payudaranya dengan metode treatment Breast Enhancement.

Menyadari profesinya sebagai penyanyi dangdut yang mengandalkan goyangan “dribble”, Pamela dan Oza tak segan merogoh kocek demi mendapatkan tampilan yang sempurna saat tampil di atas panggung.

“Ya kita baru saja melakukan treatment Breast Enhancement di ZAP. Kita sudah kali ketiga ke sini dan sudah berasa banget hasilnya,” ungkap Pamela Duo Srigala di kawasan MOI Kelapa Gading Jakarta, belum lama ini.

“Sebenernya waktu pertama kali perawatan di sini sudah berasa hasilnya, kenyalnya. Tapi untuk lebih sempurna lagi kita harus rutin lakukan perawatan ini,” timpal Oza menambahkan.

Bagi Pamela dan Oza, waktu treatment yang singkat dengan hanya memakan waktu 30 menit untuk sekali treatment, lebih mereka pilih daripada harus melakukan cara-cara instan seperti operasi payudara.

“Yang terpenting ini tanpa operasi. Kita gak mau yang langsung instan pake operasi, kita harus sabar dengan rajin treatment, hasilnya pun akan jauh lebih memuaskan,” papar Pamela.

ZAP Breast Enhancement adalah treatment jaringan di lapisan epidermis pada kulit payudara, dengan tujuan untuk merangsang regenerasi collagen sehingga kulit payudara lebih kencang, halus, dan lembab. Perawatan ini juga cocok dilakukan pasca masa menyusui. Dengan tanpa rasa sakit dan efek samping, ZAP Breast Enhancement dapat dilakukan 1 minggu sekali sampai memperoleh hasil yang di harapkan dengan biaya Rp. 500.000 untuk sekali perawatan. (Jeh)

wartaeventadmin

Leave a Comment

Recent Posts

HARRIS Day 2024: “FINAL LAP” Rayakan Gaya Hidup Sehat di Bandung, Bali, dan Batam

WARTAEVENT.comm – Bandung. HARRIS Hotels, kembali menghadirkan annual event olahraga lari bertajuk HARRIS Day. Tahun ini bertemakan "FINAL LAP", dan… Read More

4 hours ago

Sambut Tahun Baru Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta Hadirkan Malioboro Street Food Festival

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut datangnya Tahun Baru 2025, Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta kembali menghadirkan event spektakuler bertajuk "Malioboro… Read More

4 hours ago

ASDP Indonesia Ferry Catat 2,59 Juta Pengguna di Aplikasi Ferizy, Layanan Digitalisasi Perkuat

WARTAEVENT.com – Jakarta. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) semakin memperkuat komitmennya dalam meningkatkan layanan digitalisasi pemesanan tiket online melalui aplikasi… Read More

4 hours ago

Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama Jalin Kerja Sama Pengelolaan Hotel

WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More

20 hours ago

Persiapkan Layanan Nataru  ASDP Optimalkan Lintas Ketapang-Gilimanuk

WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More

2 days ago

ARTOTEL Yogyakarta Hadirkan Homeground: Intimate Fun Trail Run dalam Merayakan Ulang Tahun ke-7

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More

3 days ago