Categories: Kuliner

Eksis Lebih dari 1 Dasawarsa Nasi Uduk Betawi Kebon Kacang Ungkap 4 Fakta Tipe Pelanggannya, Kalian Tipe yang Mana?

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kalian pasti sudah taka sing lagi dengan Nasi Uduk Betawi Kebon Kacang yang rasanya khas dan wangi. Dan perlu diketahui juga, Nasi Uduk Betawi Kebon Kacang ini ternyata mampu mempertahankan eksistensinya selama lebih dari satu dasawarsa.

Budiono Wikanto, Founder dari Nasi Uduk Betawi Kebon Kacang mengatakan, Nasi Uduk Betawi Kebon Kacang berawal dari warung kecil di kawasan Tanah Abang, Jakarta, hingga kini bisa turun temurun sampai generasi ketiga.

Baca Juga : Bukan Perkara Mudah, Gado-Gado Boplo Beri 4 Tips Agar Anak Kenal Kuliner Nusantara

Dengan cita rasa nasi uduk yang konsisten, berhasil menghimpun basis konsumen yang loyal untuk datang kembali ke restoran. Merekalah yang menjadi penyemangat untuk terus berinovasi agar dapat terus berkembang, seperti membuka gerai di cloud kitchen agar dapat lebih mudah melayani pembelian lewat layanan pesan antar makanan.

“Selain itu, kami juga menyediakan metode pembayaran digital yang praktis seperti ShopeePay, sehingga pembayaran dapat dilakukan dengan lebih mudah dan aman, serta menghadirkan promo yang menarik,” kata Budiono.

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Serunya Cooking Class Menghias Donat di Spoonful All Day Dining Bandung

WARTAEVENT.com – Bandung. Spoonful All Day Dining menghadirkan program cooking class anak yang dapat mengasah kreativitas melalui kegiatan menghias donat.… Read More

3 hours ago

Menparekraf Ajak Travel Agent Tiongkok Tingkatkan Wisata ke Indonesia

WARTAEVENT.com – Shanghai. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengundang agen perjalanan di Tiongkok untuk meningkatkan jumlah… Read More

4 hours ago

Menparekraf Sandiaga Uno Jajaki Kerja Sama Pariwisata dengan Trip.com dan Juneyao Airlines

WARTAEVENT.com – Shanghai. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno melakukan kunjungan kerja ke Trip.com dan Juneyao Airlines… Read More

4 hours ago

Kemendikbudristek Rilis Seri Monolog “Di Tepi Sejarah” Musim Ketiga dan Buku Antologi Naskah

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia (Kemendikbudristek) kembali mengangkat kisah-kisah inspiratif dari tokoh sejarah melalui… Read More

22 hours ago

Menparekraf Ungkap Jurus Jitu Penguatan Ekonomi Digital di Asia Tenggara

WARTAEVENT.com – Tiongkok. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mendorong penguatan ekonomi digital di kawasan Asia Tenggara,… Read More

1 day ago

Indonesia Ungkap Peran Ekonomi Kreatif ASEAN di Annual Meeting of the New Champions 2024

WARTAEVENT.com – Tiongkok. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno, menyoroti peran penting sektor ekonomi kreatif dalam pertumbuhan… Read More

1 day ago