Categories: EventTravel

Event Timor de Belitong: Upaya Pemerintah Belitung Timur Mengangkat 17 Subsektor Ekonomi Kreatif Dibalut Kearifan Lokal

WARTAEVENT. om – Belitung Timur. Guna menggaungkan sekaligus meneguhkan Kabupaten Belitung Timur, sebagai daerah kepulauan yang kaya akan keindahan alam, seni, budaya, dan bahari menggelar event Timor de Belitong dari tanggal 1 – 4 Juni 2023 di Lapangan Jagor, Kurnia Jaya, Manggar, Belitung Timur.

Dengan mengangkat tema ‘Art & Creative Fest’ Kabupaten Belitung Timur diharapkan mengeksplore 17 subsektor ekonomi kreatif di antaranya, seni rupa, fashion, kuliner, musik dan seni pertunjukan yang dibalut kearifan lokal dari kehidupan bahari pesisir.

Baca Juga : Belitung Timur Manfaatkan Budidaya Madu Trigona Menjadi Agrowisata

Khairil Anwar, Wakil Bupati Belitung Timur saat meresmikan event Timor de Belitong menyampaikan, selain sebagai upaya untuk mendatangkan wisatawan asing dan perjalanan wisatawan nusantara, event ini pun diharapkan mampu meningkatkan pemulihan ekonomi masyarakat pascapandemi Covid-19.

“Event ini pun dapat menjadi salah satu upaya penting dalam mewujudkan Belitung Timur bangkit dan berdaya, bangkit budayanya, berdaya masyarakatnya. Khususnya generasi muda agar mencintai seni dan budaya daerahnya sendiri,” ungkapnya, Kamis malam, (01/06/2023).

Evi Nardi, Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Belitung Timur menerangkan, event Timor de Belitong ini untuk mendorong 17 subsektor ekonomi kreatif yang berakar dari potensi daerah.

Baca Juga : KEK Pantai Timur Sungailiat Kembangkan Konsep Cultural Tourism

“Selain itu event ini pun bertujuan sebagai ajang promosi potensi kepariwisataan dan ekonomi kreatif, meningkatkan kreatifitas pelajar, mendorong kemajuan dan pengembangan produk UMKM lokal, dan menjadikan Timor de Belitong sebagai annual event,” urainya.

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

HARRIS Day 2024: “FINAL LAP” Rayakan Gaya Hidup Sehat di Bandung, Bali, dan Batam

WARTAEVENT.comm – Bandung. HARRIS Hotels, kembali menghadirkan annual event olahraga lari bertajuk HARRIS Day. Tahun ini bertemakan "FINAL LAP", dan… Read More

17 hours ago

Sambut Tahun Baru Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta Hadirkan Malioboro Street Food Festival

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. Menyambut datangnya Tahun Baru 2025, Sahid Raya Hotel & Convention Yogyakarta kembali menghadirkan event spektakuler bertajuk "Malioboro… Read More

17 hours ago

ASDP Indonesia Ferry Catat 2,59 Juta Pengguna di Aplikasi Ferizy, Layanan Digitalisasi Perkuat

WARTAEVENT.com – Jakarta. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) semakin memperkuat komitmennya dalam meningkatkan layanan digitalisasi pemesanan tiket online melalui aplikasi… Read More

18 hours ago

Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama Jalin Kerja Sama Pengelolaan Hotel

WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More

1 day ago

Persiapkan Layanan Nataru  ASDP Optimalkan Lintas Ketapang-Gilimanuk

WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More

2 days ago

ARTOTEL Yogyakarta Hadirkan Homeground: Intimate Fun Trail Run dalam Merayakan Ulang Tahun ke-7

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More

4 days ago