WARTAEVENT.com – Jakarta. PT Hanwha Life Insurance Indonesia (Hanwha Life) meraih penghargaan Warta Ekonomi Indonesia Best Insurance Awards 2022 pada 27 Oktober 2022.
Perusahaan asuransi Korea pertama yang masuk ke Indonesia ini dinobatkan sebagai “Best Insurance 2022 with Top Financial Performance and Prioritizing Customer Needs Through Insurance Product and Service” untuk kategori Asuransi Jiwa dengan total aset Rp1 triliun sampai dengan Rp5 triliun.
Baca Juga : Tahun Ini, Hanwha Life Raih 2 Penghargaan Top GRC Awards
Steven Namkoong, Direktur Utama & Chief Executive Officer (CEO) Hanwha Life Insurance Indonesia mengungkapkan, untuk kedua kalinya Hanwha Life berhasil mendapatkan Indonesia Best Insurance Awards dari Warta Ekonomi.
“Hal ini tidak lepas dari komitmen serta berbagai inovasi yang Hanwha Life lakukan untuk mewujudkan Hidup yang Lebih Baik bagi seluruh masyarakat di Indonesia,” ungkapnya.
Baca Juga : Lakukan Inovasi Layanan Produk dan Teknologi, Hanwha Life Raih Indonesian K-Brand Award 2022
Pada tahun 2021, Hanwha Life berhasil mencatatkan RBC 6.636% dan pertumbuhan pendapatan lebih dari 10%, yakni sebesar Rp223,76 miliar dari Rp201,08 miliar pada tahun 2020.
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Jakarta. IMTM 2025 bukan sekadar pameran, melainkan wadah kolaborasi. Salah satu agenda utamanya, Table Top IMTM 2025, mempertemukan… Read More
WARTAEVENT.com – Bali. Di tengah hiruk pikuk pariwisata Bali yang semakin dinamis, Amarterra Villas Resort Bali Nusa Dua mengajak para… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Bintang NBA sekaligus ikon gaya, Shai Gilgeous-Alexander, akhirnya meluncurkan sepatu signature pertamanya: SHAI 001. Koleksi perdana ini… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Dunia golf Indonesia kini punya alasan baru untuk tampil lebih bergaya di lapangan. Golf House, retailer ternama… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah deretan kafe yang terus bermunculan di Gading Serpong, ada satu tempat yang terasa berbeda sejak… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Dari obrolan santai di antara empat sahabat, lahirlah sebuah perjalanan rasa yang kini berlabuh di Jakarta Selatan.… Read More
Leave a Comment