WARTAEVENT.com – Semarang. Hotel Dafam Semarang menyiapkan banyak pilihan makanan higienis yang dapat dipesan untuk dibawa pulang ataupun diantar langsung sampai ke tempat tujuan tanpa ribet dan tanpa ongkir.
Dimasa pemerintah memutuskan untuk melanjutkan peraturan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM), Hotel Dafam Semarang hadir dan menawarkan berbagai menu makanan pilihan, sehat dan bercita rasa tinggi kepada masyarakat Kota Semarang untuk dapat menikmati menu spesial dari Canting Restaurant, tanpa perlu repot untuk datang ke hotel.
Baca Juga : 5 Fakta Unik Baby Dutch Pancake, Kue Bundar Raksasa dari Jerman
Para pelanggan yang ingin mencoba berbagai menu hidangan dari Hotel Dafam Semarang bisa memanfaatkan fasilitas pesan antar secara gratis. Dengan syarat maksimal jarak kediaman 2-3 KM dari area hotel di kawasan Tugu Muda tanpa minimal pembelian.
Menu hidangan spesial yang ditawarkan mulai dari Nasi Gokil (Nasi Goreng Sekilo) yang bisa dinikmati untuk 5-6 orang dengan 2 pilihan Topping. Paket ini bisa di dapatkan dengan hanya membayar Rp80.000 belum termasuk dengan tambahan toppingnya. Untuk tambahan topping ayam diharga Rp50.000 dan telur Rp30.000.
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group dan PT Bandung Infra Investama (Perseroda) resmi menjalin kemitraan untuk mengelola ARTOTEL Kiara Artha Bandung,… Read More
WARTAEVENT.com – Ketapang. Menjelang puncak musim liburan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) memastikan kesiapan… Read More
WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta mempersembahkan acara istimewa Homeground: Magnificent Seven Intimate Fun Trail Run, Minggu (8/11/2024) mendatang, untuk merayakan… Read More
WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More
Leave a Comment