Pengalaman merayakan Halal Bi Halal di hotel ini pasti akan meninggalkan pengalaman tak terlupakan bagi para tamu. Selain restoran yang mewah, dekorasi yang bertemakan Ramadhan juga masih terpasang.
“Termasuk photobooth di area lobby dengan konsep Sophisticated Moroccan Style yang sudah mejadi ikon utama di hotel kami sejak bulan Ramadhan,” tambah Maharani A, Marketing and Communication.
Baca Juga : Rayakan Hari Raya Idul Fitri di Jakarta, Grand Dafam Ancol Jakarta Tawarkan Promo ‘Lebaran’
Harmony of Syawalan merupakan salah satu rangkaian acara yang diadakan oleh hotel Grand Dafam Signature International Yogyakarta selama bulan Ramadhan. Sebelumnya pun, berbagai aktivasi telah dilakukan oleh hotel ini untuk merayakan bulan nan fitri.
Selama bulan Ramadhan, hotel ini telah mengadakan berbagai aktivasi seperti Harmony Iftar yaitu promo untuk buka puasa bersama, kemudian Harmony of Ramadhan dengan berbagi rezeki untuk anak yatim dan piatu termasuk pula dengan diadakannya Ta’jil on The Road.
“Aktivasi lain untuk menutup bulan yang fitri ini yaitu Harmony of Syawalan,” lanjut Hengky.
Paket Halal bi Halal ini tersedia dengan minimal pemesanan 25 pax dan para tamu bisa mendapatkan pelayanan serta fasilitas yang mewah, pilihan waktu makan untuk lunch atau dinner, maupun dalam memilih tempat yaitu Grandin Restaurant atau Ballroom.
Baca Juga : Kolaborasi dengan Bumbu Munik, Pizza Marzano Hadirkan Menu Rendang Untuk Buka Puasa dan Hampers Lebaran
Untuk pemesanan lebih lanjut dapat menghubungi +62 811 3200 0382 atau melalui Instagram @granddafamsignatureyogyakarta. [*]
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Thamrin – Jakarta kembali menghadirkan promo spesial bagi tamu yang melakukan pemesanan kamar secara langsung. Melalui… Read More
WARTAEVENT.com - Jakarta. Penyelenggaraan Poland–Indonesia Friendship Walk meramaikan area Car Free Day Jakarta pada Minggu, (16/11/2025) sebagai bagian dari rangkaian… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Menutup tahun 2025, Artotel Wanderlust menghadirkan program spesial bertajuk Semarak Akhir Tahun, sebuah rangkaian perayaan yang merangkul… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta Indonesia (APTISI) menggelar Rembug Nasional sekaligus Pelantikan Pengurus APTISI Pusat Periode 2025–2030 di… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Di tengah ritme Ibu Kota yang tak pernah melambat, ARTOTEL Harmoni Jakarta menghadirkan ruang sunyi yang terasa… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Suasana Main Atrium, Gandaria City, Minggu, (16/11/2025), mendadak berubah menjadi potongan kecil Arabia: ada nuansa hangat, beraroma… Read More
Leave a Comment