News

Ingin Mengetahui Data Importir, Gunakan situs Ini

Dan pada saat itu Mohammad Fikrie Aldjoeffry langsung memberikan jawaban, banyak sekali sekarang cara kita agar dapat berinteraksi dengan para importir, salah satunya yang disediakan oleh pemerintah yang disebut misi dagang. 

Lalu pemerintah juga menyediakan pameran untuk wadah exportir dan importir melakukan komunikasi.

Tujuan utama Kementerian Komunikasi dan Informatika menggelar webinar Literasi Digital ini karena diharapkan masyarakat Indonesia pada akhir tahun ini mencapai 10 juta orang terliterasi dan diharapkan meningkat menjadi 50 juta orang di tahun 2024 mendatang.

Literasi Digital yang mengakat tema besar Indonesia Makin Cakap Digital ini membahas 4 pilar utama Literasi Digital yakni, budaya bermedia (digital culture), aman bermedia (digital safety), etis bermedia (digital ethics) dan cakap bermedia digital (digital skills). [*]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *