Categories: Lifestyle

Ingin Tunaikan Umroh, Dapatkan Potongan Harga Rp1,2 Juta

wartaevent.com – Jakarta. Dapatkan spesial promo dari Umroh.com dalam rangka memeriahkan Harbolnas 12.12 dengan potongan Rp1,2 juta untuk pelanggan yang bertransaksi pada 12 Desember 2019.

Lia Firdausy, Head of Commercial Umroh.com mengatakan, “dalam rangka memeriahkan pesta belanja online Harbolnas 12.12 ini Umroh.com ingin memudahkan dan membantu para calon jamaah yang ingin segera mewujudkan ibadah ke tanah suci.

“Dalam promo kali ini, khusus untuk calon jamaah yang melakukan transaksi pada 12 Desember 2019 bisa mendapatkan diskon sebesar Rp1,2 juta untuk semua paket umroh reguler yang berlaku hingga akhir Desember 2019,” tambah Lia.

Baca Juga : Cari Biro Umroh Terpercaya, Cukup Klik di Umroh.com

Sementara, untuk calon jamaah yang memesan selain di tanggal 12 Desember 2019, tetap akan mendapatkan potongan sebesar Rp1 juta untuk semua pembelian paket umroh reguler.

“Diharapkan dengan adanya promo ini, calon jamaah dapat mewujudkan impiannya ke tanah suci karena promo berlaku untuk semua paket reguler. Sehingga calon jamaah bisa lebih bebas memilih keberangkatan hingga travel yang diinginkan,” terang Lia.

Baca Juga : Dream Tour Kerja Sama dengan Batik Air, Ini Kelebihan Pesawat Airbus A330

Umroh.com juga menyediakan berbagai paket umroh lebih dari 100 travel umroh terpercaya di Indonesia. Bersama Umroh.com Anda sudah tidak perlu khawatir lagi tertipu, karena kami pastinya sudah mengantongi izin resmi Kementerian Agama. Banyaknya pilihan paket dan travel umroh memudahkan Anda untuk dalam menjalankan ibadah umroh Anda.

Untuk informasi lebih lanjut mengenai paket umroh di Umroh.com dan promo-promo lainnyabisa mengunjungi website kami di https://umroh.com/ atau melalui aplikasi Umroh.com yang dapat Anda download di google play, serta bisa langsung menghubungi customer service kami di 0852-1800-5011. [*]

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Aksi Cepat Starbucks Bali Setelah Banjir Terjang Tiga Kabupaten

WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More

1 day ago

ARTOTEL Group Raih Sertifikasi GSTC, Tonggak Baru Pariwisata Berkelanjutan

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More

1 day ago

Kembali Terpilih Menjadi Ketum STFC, Andrianto Soedjarwo Ingin Perkuat Kolaborasi dan  Ekosistem Bisnis

WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More

2 days ago

Seaside Festive Symphony: Orkestra, Jazz, Warisan Budaya Bertemu di Malam Tahun Baru

WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More

3 days ago

Artotel Thamrin Tawarkan Promo Direct Gift dengan Keuntungan Eksklusif

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Thamrin – Jakarta kembali menghadirkan promo spesial bagi tamu yang melakukan pemesanan kamar secara langsung. Melalui… Read More

3 days ago

Ratusan Peserta Meriahkan Poland–Indonesia Friendship Walk di Jakarta

WARTAEVENT.com - Jakarta. Penyelenggaraan Poland–Indonesia Friendship Walk meramaikan area Car Free Day Jakarta pada Minggu, (16/11/2025) sebagai bagian dari rangkaian… Read More

3 days ago