News

Ini Alasan Program Roadshow HUB.ID Accelerator Digelar di Kota Makassar

MyRobin merupakan perusahaan jasa outsourcing penyalur tenaga kerja on-demand dalam waktu 24 jam. MyRobin pun menyediakan lowongan dari beragam bidang kerja yang dapat diakses lewat situs mereka di myrobin.id. 

“HUB.ID sangat membantu kami, terutama dalam hal networking. Kami connect dengan beberapa potensi partner seperti linkaja, dan lainnya,” erang Akatanya.

Baca Juga : Hong Kong Palace Museum Resmi Dibuka, Victoria Harbour Diterangi oleh “A Symphony of Lights”

Ardy menambahkan, ajang seperti HUB.ID sangat membantu pelaku startup bertemu dengan investor agar mudah untuk berkolaborasi. MyRobin sendiri sudah berdiri sejak 2021 dan telah membantu 15 ribu mitra.

“Networking adalah hal utama yang membuat startup baru bisa berkembang, dan itu yang difasilitasi HUB.ID. Dengan mengikuti HUB.ID, kami berkesempatan untuk membangun jejaring, baik itu klien ataupun investor. Kolaborasi bisnis pun menjadi hal paling mungkin terjadi di HUB.ID,” kata Ardy.

Baca Juga : CJ Logistics Perkenalkan Palet Plastik Daur Ulang Guna Memperluas ESG secara Global

Pendaftatan HUB.ID Accelerator akan ditutup pada (10/07/2022) setelah melakukan penjaringan startup digital melalui Promotional Roadshow di kota Makassar. Sebelumnya, Promotional Roadshow HUB.ID telah terselenggara di Bandung, Surabaya, Medan, Denpasar dan Yogyakarta. [*]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *