Kedua, transitioning digital society yang merupakan tahap di mana penggunaan perangkat digital sudah terpersonalisasi secara individu. Ketiga, advance digital society yaitu tahapan ketika masyarakat sudah menggunakan teknologi digital dalam seluruh aktivitas sehari-harinya.
“Digital mengubah cara belajar, cara kita beraktivitas, cara berkomunikasi dan berinteraksi, hingga cara kita bekerja,” ujar Agung.
Ia menyampaikan, terdapat beberapa hal yang harus diperhatikan sebagai masyarakat digital. Kita harus bisa memahami bahwa ada norma, aturan, dan etika yang harus kita ikuti di dunia digital ini. Misalnya, tidak mencuri karya orang lain, tidak melakukan bullying, dan mampu mengambil keputusan yang baik saat berkomunikasi secara virtual.
Agung juga mengingatkan, jangan sampai teknologi membuat kita terganggu secara psikologis, seperti kecanduan dengan teknologi.
Webinar Gerakan Nasional Literasi Digital (GNLD) 2021 – untuk Indonesia #MakinCakapDigital diselenggarakan Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemkominfo) bersama Siberkreasi.
Webinar wilayah Kabupaten Tuban, Jawa Timur, Rabu (1/9/2021) juga menghadirkan pembicara Faridlatus Sa’adah (Dosen Bahasa Inggris STAI AL-ANWAR SARANG), Firda Hariyanti (Dekan Fakultas Ilmu Pendidikan ITSNU Pasuruan), Arif Zulkarnaik (Head of Business Hotel Management Binus University), dan Anjani Adyalaksmini sebagai Key Opinion Leader.
Gerakan Nasional Literasi Digital 2021 – untuk Indonesia #MakinCakapDigital melibatkan 110 lembaga dan komunitas sebagai agen pendidik Literasi Digital. Kegiatan ini diadakan secara virtual berbasis webinar di 34 Provinsi Indonesia dan 514 Kabupaten.[*]
Page: 1 2
WARTAEVENT.comm – Jakarta. Anugerah Desa Wisata Indonesia 2024 bukan hanya sekadar ajang penghargaan, tetapi juga merupakan upaya pemerintah untuk mendorong… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia (Kemenparekraf RI) sukses menggelar Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI)… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata (Kemenpar) RI, kembali menggelar event Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, yang menampilkan 50 desa… Read More
WARTAEVENT.com – Samosir. Gelaran Aquabike Jetski World Championship yang berlangsung di Danau Toba, Sumatera Utara, memasuki hari keempat, Sabtu (17/11/2024).… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Kemeterian Pariwisata (Kemenpar) menyoroti ketepatan waktu penerbangan maskapai sebagai salah satu preferensi wisatawan dalam memilih maskapai untuk… Read More
WARTAEVENT.com — Jakarta. Dalam beberapa tahun terakhir, terapi sel semakin populer sebagai salah satu metode inovatif dalam pengobatan dan pencegahan… Read More
Leave a Comment