WARTAEVENT.com – Bojonegoro. Kementerian Komunikasi dan Informatika RI (Kemkominfo RI) menyelenggarakan 1.251 kegiatan webinar Literasi Digital melalui aplikasi zoom dari bulan Mei hingga Desember 2021 mendatang.
Kegiatan Literasi Digital ini bertujuan untuk mendukung percepatan transformasi digital, peningkatan kapasitas, awareness, dan diseminasi pemanfaatan teknologi digital agar masyarakat dapat memanfaatkan internet dengan benar dan bertanggung jawab.
Penyelenggaraan Kegiatan webinar Literasi Digital di Jawa Timur I kali ini diselenggarakan di Kabupaten Bojonegoro pada hari ini Selasa (26/10/2021) dengan mendatangkan 4 narasumber yaitu Arief Budiono S.T,M.M, Puput Suriyah, S.Pd., M.Pd, Wijaya Kusumah, S.Pd, M.Pd, Pradipta Nugrahanto dan Ruffie Lucretia (KOL).
Pada acara kali ini, tema yang diangkat adalah “Urgensi Literasi Digital untuk Masa Depan Indonesia”. Dan diikuti oleh 730 peserta dari berbagai kalangan masyarakat.
Salah satu pertanyaan yang ditujukan kepada narasumber Pradipta Nugrahanto adalah, seperti yang disampaikan tadi, jika mau aman sebaiknya memakai aplikasi berbayar. Pertanyaannya, apakah semua aplikasi berbayar itu pasti aman.?
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Merak. Guna memastikan pelayanan penyeberangan yang prima selama periode libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024/2025, Direktur Utama… Read More
WARTAEVENT.com – Gading Serpong. PT Paramount Enterprise International (Paramount Enterprise) merayakan ulang tahun ke-18 dengan semangat yang penuh rasa syukur… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. RSIA Grand Family dan Family resmi bergabung dengan Eka Hospital Group, memperkuat komitmen dalam memberikan layanan kesehatan… Read More
WARTAEVENT.com – Bandung. Setelah sukses menarik lebih dari 4.050 pengunjung dalam event sebelumnya, SunBite Sunday kembali hadir dengan edisi ke-4… Read More
WARTAEVENT.com – Klaten. Festival Klaten Etno Jazz Sawah 2024 sukses digelar di Desa Ponggok, Polanharjo, Klaten, Minggu, (17/11/2024). Dengan latar… Read More
WARTAEVENT.com – Singapura. Sebanyak 44 pemimpin muda dari 10 negara anggota ASEAN serta Timor-Leste – yang untuk pertama kalinya berpartisipasi… Read More
Leave a Comment