dr. Bobi Prabowo, Sp.EM, M.Biomed, Ketua Umum Perhimpunan Dokter Ahli Emergensi Indonesia (PERDAMSI) memaparkan, saat ini penyakit yang menyebabkan kematian tertinggi di Indonesia adalah penyakit jantung, stroke dan diabetes.
“Yang perlu diwaspadai, usia pasien penyakit jantung dan pembuluh darah (kardiovaskular) semakin muda. Sekarang, usia 20-an sudah harus waspada akan hipertensi, kolestrol dan stroke. Semua ini berkaitan dengan gaya hidup yang kurang sehat,” paparnya.
Baca Juga : Hanwha Premier Health Care, Asuransi Kesehatan Komprehensif dari Hanwha Life
Hanwha Smart CI Plus hadir dengan lima keunggulan untuk memproteksi keluarga Indonesia dari risiko kehidupan akibat penyakit kritis. Pertama, manfaat perlindungan dari 66 penyakit kritis dan serius hingga usia 80 tahun.
Kedua, manfaat tunai akhir polis. Ketiga, opsi pembebasan pembayaran premi lanjutan dengan rider Waiver of Premium CI. Keempat, manfaat perlindungan jiwa. Kelima, fleksibilitas pembayaran premi bulanan, triwulan, semester atau tahunan.
Baca Juga : Membuka 6 Kantor Pemasaran, Hanwha Life Pertegas Memperluas Jaringan Bisnis di Indonesia
Adapun, usia masuk Tertanggung untuk Hanwha Smart CI Plus adalah 20-65 tahun dengan minimum Uang Pertanggungan (UP) Rp200 juta. Preminya cukup terjangkau, yakni mulai dari Rp500 ribu per bulan untuk Tertanggung usia 25 tahun dengan UP Rp250 juta. [*]
Page: 1 2
WARTAEVENT.com – Jakarta. Ketika piring berhenti sekadar menampung makanan dan mulai bercerita, itulah momen yang ingin disajikan Mulyana—lebih dikenal sebagai… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. “Selama 10 tahun terakhir ini, peranan Indonesia di kawasan Pasifik semakin meningkat. Kita harapkan pengaruh Indonesia dirasakan… Read More
WARTAEVENT.com – Surabaya. Aura panggung sore itu terasa berbeda. Bukan hanya karena deretan anak-anak usia 6–9 tahun tampil percaya diri… Read More
WARTAEVENT.com – Surabaya. Satu lagi putri daerah siap unjuk gigi di panggung nasional. Claire Stevanie Sugianto, remaja putri asal Surabaya,… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Bertepatan dengan Hari Kopi Internasional, Panorama Media dijadwalkan menggelar pameran Café Brasserie Expo Indonesia (CBEI) 2025 pada… Read More
WARTAEVENT.com - Jakarta. Pernikahan adalah momen sekali seumur hidup. Bagi pasangan yang mendambakan hari istimewa dengan sentuhan elegan, Fairmont Jakarta… Read More
Leave a Comment